iniFLASH

PKS Usulkan Dua Nama untuk Unsur Pimpinan DPRD

45 Anggota DPRD Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –  Dua nama bakal diusulkan PKS untuk menduduki jabatan unsur pimpinan DPRD Balikpapan. Dua nama yang mendapat rekomendasi DPP PKS yakni Subari dan La Isa Rencananya, DPD PKS Balikpapan akan menyerahkan  dua nama yang mendapat rekomendasi tersebut, ke DPRD Balikpapan pekan depan. Hal itu disampaikan Subari salah satu …

Read More »

DKB Balikpapan Meriahkan Even Kota dengan Gelar Manuntung Art Festival

BALIKPAPAN,  INIBalikpapan.com – Dewan Kesenian Balikpapan (DKB)  akan menggelar Balikpapan Manuntung Art Festival Tahun 2019.  Kegiatan berskala nasional ini akan berlangsung selama 3 hari pada 29 November hingga 1 Desember 2019 mendatang. “Salah satu hasil raker (rapat kerja) DKB  tanggal 24 Agustus lalu, adalah merekomendasikan Balikpapan Manuntung Art Festival yang …

Read More »

Ryaas Rasyid Sarankan Diterbitkan TAP MPR

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pakar Otonomi Daerah Ryaas Rasyid menyarankan, agar dibuatkan TAP MPR sebagai dasar hukum pemindahan Ibu Kota Negara (IKN) ke Kaltim. Karena MPR merupakan resprentatif dari seluruh masyarakat Indonesia. “Kalau saya mengusulkan sebaiknya itu Tap MPR sehingga lebih kuuat. Karena yang mewakil rakyat seluruhnya kan MPR, bukan DPR. …

Read More »

Gubernur Siapkan Regulasi Hindari Spekulan Tanah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Gubernur Kaltim Isran Noor memastikan akan mengeluarkan Peraturan Gubernur (Pergub) yang mengatur tentang kepemilikan tanah, pasca ditetapkannya Penajam Paser Utara (PPU) dan Kutai Kertanegara (Kukar) sebagai Ibu Kota Negara (IKN) “Pergub kita akan kordinasikan dulu dengan para bupati-bupati terkait, dengan wali kota- wali kota terkait. Karena yang …

Read More »

Hindari Persaingan Tidak Sehat, Tiga Provinsi akan Bertemu

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pasca ditetapkannya Kaltim menjadi Ibu Kota Negara (IKN), tiga provinsi yakni Sulawesi Tengah (Sulteng), Sulawesi Selatan (Sulsel) dan Kalimantan Timur (Kaltim) akan bertemu untuk membahas kepentingan bersama. Salah satu yang akan dibahas yakni menghindari persaingan terkait suplay kebutuhan ke Kaltim. Karena selama ini kebutuhan pokok maupun lainnya, …

Read More »

Public Expo Berbasis Digital, Lindungi Investor Pasar Modal

BALIKPAPAN,  INIBalikpapan.com—Regulator Pasar Modal Indonesia telah selesai menyelenggarakan rangkaian acara Public Expose Live 2019 pada Rabu (28/8/2019).  Sekitar tujuh kantor perwakilan Bursa Efek Indonesia (BEI) di Indonesia, termasuk didalamnya BEI  menyaksikan secara live melalui aplikasi webinar, termasuk  BEI Perwakilan Balikpapan juga turut serta menyaksikan pemaparan yang melalui pendekatan digital tersebut.  …

Read More »

Bupati AGM Pastikan Masyarakat Mendukung

PENAJAM, INIBalikpapan.com — Kawasan di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) dinyatakan sebagai lokasi Ibu Kota Negara (IKN) terpilih diyakini Bupati PPU Abdul Gofur Mas’ud (AGM) tidak menimbulkan polemik di masyarakat Penajam. AGM mengatakan masyarakat Kabupaten PPU terdiri dari identitas ras, etnis, agama dan budaya yang beragam. Masyarakat heterogen di Kabupaten …

Read More »

Tokoh Adat Paser Gelar Ritual Terkait IKN, LAP : Kami Menerima Baik Siapapun yang Datang

PENAJAM, INIBalikpapan.com —Tokoh adat Paser yang tergabung dalam Lembaga Adat Paser (LAP) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU),  bersama Bupati PPU Abdul Gofur Mas’ud didampingi anggota DPRD Paser menggelar ritual ada di depan pintu masuk kantor Bupati PPU, Rabu jelang siang (28/8/2019). Rabu (28/8/2019)  di pelataran Kantor Bupati PPU, Kilometer 09 …

Read More »

Lubang Tambang Kembali Makan Korban

Lubang eks tambang batubara / ilustrasi

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Lubang tambang batubara kembali memakan korban. Kali ini korban Hendrik Kristiawan (25 tahun) warga Desa Beringin Agung, Kecamatan Samboja Kabupaten Kutai Kertanegara (Kukar). Berdasarkan rilis yang diterima inibalikpapan, korban tenggelam di di lubang tambang PT.Singlurus Pratama tidak jauh dari pemukiman warga pada 22 Agustus 2019 lalu. Dari …

Read More »

DPRD Balikpapan Gelar Rapat Persiapan Pembentukan AKD

BALIKPAPAN, INIBalikpapan.com — Sejak dilantik Senin 26 Agustus lalu, Anggota DPRD Balikpapan periode 2019-2024 mulai menggelar rapat internal membahas persiapan alat kelengkapan dewan (AKD) dan pembentukan fraksi-fraksi DPRD Balikpapan, Rabu (28/8/2019). Rapat tertutup dipimpin Ketua DPRD sementara Abdulloh di ruang rapat gabungan lantai II. Rapat pertama ini, Abdulloh tanpa didampingi …

Read More »

Networks

suara