IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Senator Asal Kaltara Hasan Basri akan Kawal Proses Hukum Edy Mulyadi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Setelah Senator asal Kalimantan Timur (Kaltim) Mahyudin mengecam Edy Mulyadi karena diduga menghina masyarakat Kalimantan, giliran Senator asal Kalimantan Utara (Kaltara) Hasan Basri juga mengecam. Dia mengatakan, pernyataan Edy Mulyadi Kalimantan sebagai tempat jin membuang anak, sangat melalui hati masyarakat Kalimantan. Dia pun menyinggung kegagalan Edy Mulyadi …

Read More »

#WargaKalimantanBukanMonyet dan #TangkapAzamKhan Trending

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sejak Minggu (23/01/2022) kemarin, kasus dugaan penghinaan Edy Mulyadi terhadap Kalimantan menjadi trending topic di media sosial. Mulai dari Facebook, instagram maupun tiktok. Termasuk juga twitter. Mayorit mengecam  ujaran yang disampaikan mantan caleg PKS seperti di akun yotubenya. Kemarahan warganet diantaranya soal ucapakan bahwa “Kalimantan Tempat Jin …

Read More »

JPU KPK Tuntut Mantan Wakil Ketua DPR Azis Syamsuddin 4 Tahun Penjara, Denda Rp 250 Juta

ersangka Suap Perkara Lampung Tengah, Azis Syamsuddin Terancam 5 Tahun Bui. Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin setelah resmi ditahan KPK. Dia dititipkan di Rutan Polres Jaksel. (Suara.com/Yaumal)

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Mantan Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin dituntut empat tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) KPK dalam sidang di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor), Jakarta Pusat, Senin (24/1/2022). Selain tuntutan pidana empat tahun penjara, mantan politisi Partai Golkar itu  jga diminta embayar denda sebesar Rp250 juta …

Read More »

Edy Mulyadi Dianggap Bikin Kegaduhan, Pemuda Dayak Minta Segera Ditindak

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sejumlah tokoh adat, tokoh pemuda hingga masyarakat Kaltim melaporkan dugaan penghinaan terhadap warga Kalimantan dalam video yang viral di media sosoial. Laporan salah satunya dibuat DPW Pemuda Dayak Indonesia Kaltim langsung ke Polda Kaltim pada Senin (24/01/2022). Mereka sangat tersinggung dengan ucapan Edy Mulyadi dalam video tersebut. …

Read More »

Edy Mulyadi CS akan Dikenakan Hukum Adat Dayak dan Paser

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Selain melaporkan ke Polda Kaltim, Edy Mulyadi yang diduga telah melecehkan warga Kaltim, juga akan dikenakan hukum adat. Hal tersebut disampaikan Ketua Adat Dayak Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) Helena saat menyambangi Markas Polda Kaltim untuk membuat laporan, Senin (24/01/2022) “Kami dari Penajam Paser Utara, Dewan Adat …

Read More »

Sejumlah Ketua Adat di Kaltim Laporkan Edy Mulyadi ke Polda

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sejumlah Ketua Adat yakni Lembaga Adat Paser, Lembaga Adat Dayak Penajam Paser Utara (PPU) dan Lembaga Adat Dayat Kota Balikpapan menyambangi Polda Kaltim melaporkan Edy Mulyadi atas dugaan penghinaan terhadap warga Kalimantan khususnya Kaltim. Ketua adat Dayak Kota Balikpapan Abriantinus mengatakan, seluruah masyarakat Kalimantan keberatan  dan mengecam …

Read More »

Wakil Ketua DPD Mahyudin Desak Polisi Segera Tangkap Edy Mulyadi

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Wakil Ketua DPD RI, Mahyudin angkat suara terkait pernyataan Edy Mulyadi dalam kanal video youtubenya yang pernyataan bernada melecehkan Kalimantan dan warganya, Senator Perwakilan Kaltim itu pun menyatakan, tersinggung dengan pernyataan Edy Mulyadi tersebut. Selain itu dianggap bisa menimbulkan perpecahan di tengah masyarakat.  “Terus terang saya selaku …

Read More »

Pemuda Lintas Agama di Kaltim Laporkan Edy Mulyadi ke Polresta Samarinda

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemuda lintas agama di Kaltim, GP Ansor,  Pemuda Muhammadiyah, GAMKI, Pemuda Katolik, Pemuda Hindu dan Pemuda Konghucu melaporkan Edy Mulyadi ke Polresta Samarinda, Minggu (23/01/2022) Laporan tersebut, terkait dugaan penghinaan maupun SARA yang dilakukan Edy Mulyadi melalui kanal yotube yang diunggah pada 18 Januari 2022. Daniel A …

Read More »

Warga Kaltim Diminta Tak Tak Mudah Terprovoksi Terkait Isu IKN

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Provinsi Kaltim meminta masyarakat tidak mudah terprovokasi terkait komentar-komentar miring pasca Kaltim menjadi Ibu Kota Negara (IKN) Biro Administrasi Pimpinan (Adpim) Sekretariat Daerah (Setda) Provinsi Kaltim, HM Syafranuddin meminta warga  tetap menahan sehingga tidak memperkeruh kondusifitas daerah. “Karena itu, Pemerintah mengajak dan meminta seluruh warga untuk …

Read More »

Update 23 Januari 2022 : Sebanyak 12 Pasien Covid-19 di Paser Meninggal Dunia

Petugas penggali kubur di TPU Kilometer 15 Balikpapan memakamkan jenasah covid-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Setelah lama tak ada laporan pasien covid-19 yang meninggal dunia, Satgas Penanganan Covid-198 Provinsi Kaltim hari ini melaporkan ada 12 pasien di Kabupaten Paser yang meningal dunia. Ini termasuk yang tertinggi dalam beberapa bulan terakhir di Kaltim. Setelah kasus covid-19 melandai. Bahkan menjadi yang tertinggi kasus kematian …

Read More »