IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Anak Korban Kekerasan Seksual di Balikpapan Ketakutan dan Cemas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sungguh miris apa yang dialami A anak perempuan berusia 13 tahun. Selain dipaksa melayani nafsu bejat ayah kandungnya HS, kortban juga kerap mendapakan kekerasan fisik. Kepala Unit Pelaksana Teknis Daerah Perlindungan Perempuan dan Anak (UPTD PPA) Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) Kota Balikpapan Esti Santi …

Read More »

Selama 2021 Dewas KPK Terbitkan 186 Izin Penyadapan dan Pengeledahan Kasus Korupsi

JAKARTA, Inibalikpapan.com –  Selama tahun kemarin, Dewan Pengawas KPK menerbitkan 186 izin penyadapan, penggeledahan hingga penyitaan terkait perkara kasus korupsi. Hal itu disampaikan Anggota Dewas KPK Indrianto Seno Aji di Gedung KPK Lama, Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (18/1/2022). “Selama tahun 2021 Dewas KPK telah memberikan sebanyak 186 izin penyadapan, izin penggeledahan, dan …

Read More »

Polresta Balikpapan Amankan Pengedar Sabu di Apartemen Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Polresta Balikpapan mengamankan satu orang pengedar sabu-sabu inisial G (35) di sebuah apartemen di Jalan Sudirman  pada Jumat (14/01/2022) pekan lalu. “Tepatnya di sebuah apartemen kita melakukan pengungkapkan peredaran sabu-sabu dengan tersangka insiail G, barang bukti 36,47 gram,” ujar Kasat Narkoba AKP Tasimun dalam konfrensi pers, Selasa …

Read More »

Malam Ini Lawan Persib, Borneo FC : Ini Laga Penting

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC Samarinda akan melakoni laga penting menghadapi Persib Bandung dalam lanjutan liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Bali, Selasa (18/01/2022) malam ini. Pelatih Borneo FC Risto Vidakociv menyadari, laga tersebut penting bagi Pesut Mahakam untuk bisa merangkak ke papan atas klasemen. Sehingga kemenangan …

Read More »

India Tawarkan Beasiswa Bagi ASN dan Masyarakat Balikpapan, Ada 27 Program

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah India menawarkan beasiswa bagi aparatur sipil negara (ASN) dilingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan, termasuk masyarakat. Hal itu disampaikan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Balikpapan Sayid MN Fadly  usai menerima kunjungan Duta Besar(Dubes)  India HE Manoj Kumar Bharti pada Selasa (18/01/2022). Sayid mengatakan, tawaran beasiswa itu karena Kota …

Read More »

Dubes India Tinjau IKN, Siap Investasi Industri Farmasi dan IPTEK di Kaltim

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Duta Besar India HE Manoj Kumar Bharti bersama rombongan telah meninjau lokasi calon Ibu Kota Negara (IKN) di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU).  “Kemarin sempat mengunjungi Ibu Kota Baru di PPU dan melihat ada banyak sekali konstruksi yang akan terjadi diwaktu mendatang,” ujarnya di Balai Kota Balikpapan, …

Read More »

Sepakat Dibawa ke ke Paripurna DPR, Hari Ini RUU IKN akan Disahkan

JAKARTA, Inibalikpapan.com –  Rancangan Undang-undang Ibu Kota Negara (RUU IKN) akan dibawa dalam rapat paripurna yang akan digelar Selasa (18/1/2022) malam ini untuk disahkan Dilansir dari suara.com jaringan inibalikpapa.com, kesepakatan diambil usai DPR bersama pemerintah dan DPD agar RUU IKN disahkan, setelah menggelar rapat maraton sejak Senin (17/1/2022) hingga dinihari tadi. Adapun keputusan …

Read More »

Kejutan Awal Tahun 2022, Yamaha Perdana Hadirkan Motor 125 cc dengan Blue Core Hybrid dan Y-connect

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Memasuki awal tahun baru 2022, Yamaha membagikan semangat dan warna baru kepada masyarakat Indonesia, dengan meluncurkan model baru Yamaha Fazzio Hybrid – Connected yang sekaligus menjadi awal dari jajaran produk di kategori terbaru, Classy Yamaha, melalui Virtual Launching di Official Youtube Yamaha Indonesia pada tanggal 17 Januari …

Read More »

Jago Merah Mengamuk di Margasari, Satu Ruko Terbakar

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Musibah kebakaran masih jadi momok bagi warga di Kota Balikpapan, setelah sebelumnya kebakaran terjadi di wilayah Manggar,Balikpapan Timur. Sijago merah kembali mengamuk di RT 13 Kelurahan Margasari, pada Selasa (18/1/2022) sekira pukul 10.15 wita. Api berkorban cukup besar yang diduga asal api berasal dari ruko dua lantai yang …

Read More »

Basarnas Kaltim Laporkan Satu Orang Tenggelam di Sungai Jembatan Gantung Berau

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Basarnas Kaltim melaporkan, satu orang tenggelam di Sungai Jembatan Gantung Gunung Tabur Kec.amatan Gunung Tabur, Kabupaten Berau, Senin (17/01/2022) Korban atas nama Justam karyawan perusahaan. Ketika itu korban sedang mencuci alat berat exavator dipinggi sungai. Tibaa-tiba korban terjatuh, tenggelam dan belum ditemukan. “Kejadiannya hari ini pukul 13.00 …

Read More »