IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Cerita Pendamping PKH di Pedalaman Kalimantan, Gunakan Klotok Kunjungi Warga

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –  Penuh perjuangan itu yang dilakukan Purini (33), Pendamping Keluarga Harapan (PKH) di pedalaman Kalimantan dalam tiga tahun terakhir. Purini harus menggunakan  perahu klotok melewati Sungai Kahayan dengan kedalaman 10 sampai 15 meter di Kelurahan Kameloh Baru, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah (Kalteng). Tekadnya hanya satu memanusiakan manusia …

Read More »

Kemenag Dorong Amil Zakat Bantu Warga Terjerat Pinjol

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kementerian Agama (Kemenag) mendorong mendorong organisasi pengelola zakat (amil zakat) mengambil peran untuk membantu masyarakat yang terjerat rente Hal itu disampaikan Sekretaris Ditjen Bimbingan Masyarakat Islam (Ditjen Bimas Islam) Kementerian Agama (Kemenag) Fuad Nasar. sBadan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) dan Lembaga Amil Zakat (LAZ) bisa ikut berperan. …

Read More »

Realiasasi Program Pemulihan Ekonomi Nasional Capai Rp 60,31 Triliun

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Program Pemulihan Ekonomi Nasiona (PEN) mencatatkan capaian positif dalam realisasi insentif usaha yakni mencapai Rp60,31 triliun per 15 Oktober 2021, atau setara 96% dari pagu sebesari Rp62,83 triliun. “Pembatasan kegiatan dan pandemi, kita ketahui, menimbulkan tekanan pada sosial ekonomi bagi masyarakat. Para pelaku usaha, banyak yang berkurang …

Read More »

Imigrasi Balikpapan Gencar Gelar Layanan Paspor Simpatik Diakhir Pekan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kantor Imigrasi Kelas I TPI Balikpapan kini makin gencar menggelar layanan paspor simpatik dalam rangka menyambut Hari Dharma Karyadhika Tahun 2021. Layanan ini merupakan sebuah inovasi sekaligus solusi bagi masyarakat yang ingin melakukan pengurusan paspor khususnya pada hari libur akhir pekan. Sehingga tidak hanya melayani pada hari …

Read More »

Total 291 Juta Dosis Vaksin Covid-19 yang Telah Didatangkan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah terus berusaha memenuhi kebutuhan vaksin covid-19. Hingga kini total vaksin yang telah didatangkan Indonesia sebanyak sekitar 291 juta dosis, baik dalam bentuk bulk atau bahan jadi. Pada 22 Oktober kemarin, kedatangan 1.182.870 dosis vaksin Pfizer dari skema pembelian langsung, dan 844.820 dosis vaksin AstraZeneca dari hibah …

Read More »

Sejumlah Nakes Harus Kembalikan Pembayaran Insentifnya, Ini Sebabnya

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Sekretaris Badan PPSDM Kesehatan, Kementerian Kesehatan RI dr. Trisa Wahyuni Putri mengklarifikasi tentang sejumlah tenaga kesehatan (Nakes) harus mengembalikan pembayaran insentifnya. Pasalnya, pengembalian tersebut disebabkan oleh dobel pembayaran. Pengembalian insentif tidak berlaku bagi semua Nakes, tapi khusus bagi mereka yang menerima dobel transfer dari Kementerian Kesehatan. Sehingga, …

Read More »

Update 23 Oktober 2021 : Tidak Ada Laporan Kasus Kematian di Kaltim Hari Ini

Covid-19 / Ilustrasi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Penanganan kasus covid-19 di Kaltim terus menunjukkan hasil positif. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 Provinsi Kaltim hari ini menyebutkan, tak ada kasus kematian. Sehingga seluruhnya kasus kematian hingga pukul 15.00 Wita masih tak berubah dari sehari sebelumnya sebanyak 5.439 orang dari awal pandemi. Sementara kumulatif kasus covid-19 sebanyak …

Read More »

Spanduk Dukungan 7 Tahun Kepeminpinan Jokowi Bertebaran di Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Dukungan terhadap Joko Widodo selama tujuh tahun kepemimpinannya sebagai Presiden  melalui spanduk-spanduk bertebaran disejumlah wilayah di Kota Balikpapan Spanduk dukungan tersebut dengan tagline #KobarkanJokowi #JokowiFokusKerja #JanganGangguJokowi. Ada juga dengan kata-kata yang unik dan lucumenyangkut pembangunan Indonesia “Aku Fokus Tuntaskan Skripsi, Pak Jokowi Fokus Tuntaskan Pembangunan Indonesia”, “Pacaran …

Read More »

Tidak Semua Kecamatan dan Kelurahan di Balikpapan Miliki Bank Sampah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Tidak semua kelurahan maupun kecamatan di Kota Balikpapan yang memiliki bank sampah. Demikian disampaikan Ketua Bank Sampah Kota Hijau Wilayah Balikpapan Selatan Abdul Rahman. “Jadi kita mau kelola sampah organik dan anorganik. Kita sih maunya kedepan setiap RT punya bank sampah,” ujarnya pada Sabtu (23/10/2021) Meskipun sebenarnya …

Read More »

Sekitar 65 Persen Sampah Organik Dibuang ke TPA, Warga Diminta Memilah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Memilah sampah dari rumah sudah harus dilakukan warga. Karena, sekitar 65 persen sampah yang dibuang ke tempat pembuangan akhir (TPA) adalah sampah organik. “Jadi kita mengajak warga itu bisa memilah sampah dari sumber. Jadi kalau sampah itu sudah dipilah dari sumber bisa dimanfaatkan,” ujar Ketua Bank Sampah …

Read More »

Networks

suara