IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Program Perlindungan Sosial dan Kesehatan Capai Rp 187,84 Triliun, Ini Rinciannya

Sri Mulyani / suara.com

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan bahwa pemerintah kembali menambah alokasi anggaran untuk program perlindungan sosial (perlinsos) dan penanganan kesehatan. “[Anggaran sektor] kesehatan naik lagi, dari Rp193,93 triliun menjadi Rp214,95 triliun. Perlinsos naik dari Rp153,86 triliun ke Rp187,84 triliun,” ujar Menkeu dalam Keterangan Pers Bersama mengenai …

Read More »

Pemerintah Impor 3 Jenis Obat Terapi Covid-19

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Pemerintah menjamin ketersediaan obat terapi Covid-19 salah satunya dengan melakukan impor. Ada 3 jenis obat yang diupayakan stok nya tetap aman untuk Indonesia, antara lain Remdesivir, Actemra, dan Gammaraas. “Kami menyadari bahwa ada obat-obat impor yang memang secara global pasokannya sangat ketat, dan obat-obat tersebut antara lain …

Read More »

Rumah Oksigen Gotong Royong Pertama di Indonesia Didirikan

JAKARTA ,Inibalikpapan.com — Grup GoTo, grup teknologi terbesar di Indonesia yang menaungi Gojek, Tokopedia dan GoTo Financial, bersama Kamar Dagang dan Industri Indonesia (KADIN) Indonesia beserta PT Aneka Gas Industri Tbk. (Samator Group) menginisiasikan fasilitas kesehatan Rumah Oksigen Gotong Royong yang merupakan bagian dari upaya bersama mendukung penanganan Covid-19 di …

Read More »

675 Warga yang Isoman Meninggal Dunia, Sebagian Sempat Ditolak RS

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Berdasarkan data Lapor Covid menyebutkan, sebanyak 675 warga yang terpapar covid-19 meninggal dunia sbeberapa diantaranya sempat ditolak rumah sakit. Hal itu disampaikan inisiator Lapor Covid, Irma Hidayana dalam konfrensi pers secara daring, Minggu (18/07/2021). Angka tersebut berdasar data laporan yang diterimanya Irma sejak Juni 2021 lalu. “Data …

Read More »

Mulai Besok Warga Balikpapan yang Isoman Bakal dapat Nasi Kotak 3 Kali Sehari

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Mulai Senin (19/07/2021), warga yang terpapar covid-19 dan menjalani isolasi mandiri (isoman) akan mendapatkan bantuan nasi kotak 3 kali sehari. Kepala Dinas Sosial Kota Balikpapan Purnomo mengatakan, telah mendirikan tenda dapur umum untuk menyiapkan nas kotak bagi ribuan warga yang tengah menjalani isoman. “Saat ini Dinas Sosial …

Read More »

Selama PPKM Darurat 14.778 KPM di Balikpapan dapat bantuan 10 Kg Beras dari Kemensos

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pasca diterapkannya PPKM Darurat di Kota Balikpapan, Kementerian Sosial (Kemensoso) melalui Bulog Kaltim membagikan 10 kg beras bagi 14.778 keluarga penerima manfaat (KPM). Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud bersama Kepala Bulog Kaltimra Arrahim Karimullah dan Kadinsos Balikpapan Purnomo menyerahkan secara simbolis kepada perwakilan warga KPM dan …

Read More »

Update 18 Juli 2021 : Bertambah 1.515 Kasus Covid-19 di Kaltim, 51 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Lonjakkan kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kaltim masih sangat tinggi. Lapran Satgas Penanganan Covid-19 Kaltim hari ini menyebutkan, ada penambahan 1.515 kasus postif baru hari ini. Sehingga secara kumulatif jumlah kasus covid-19 sejak awal pandemi sebanyak 96.564 kasus, sebanyak 15.682 orang yang masih menjalani perawatan di rumah …

Read More »

Begini Kasus Penularan Covid-19 di Mahulu Wilayah Perbatasan Kaltim dengan Serawak Malaysia

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kasus penularan covid-19 di Kabupaten Mahakam Ulu (Mahulu) yang berbatasan dengan Serawak Malaysia cukup tinggi. Berdasarkan data Satgas Penanganan Covid-19 Kaltim menyebutkan, hingga Sabtu (18/07) kemarin, secara kumulatif jumlah kasus covid-19 sejak awal pandemi tercatat 635 orang. Sementara pasien terpapar covid-19  yang meninggal dunia 13 orang. Sedangkan …

Read More »

Ingin Mengetahui Ketersediaan Tempat Tidur di RS dan Obat di Apotik, Silahkan Cek Ini

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com –  Kementerian Kesehatan (Kemenkes) telah mengeluarkan beberapa aplikasi yang membantu masyarakat. Termasuk untuk penanganan covid-19. “Salah satunya telah di kenalkan awal tahun ini oleh Kemenkes sebagai upaya membantu masyarakat untuk bisa lebih cepat mencek keberadaan kamar di Rumah Sakit yang ada di wilayah Indonesia,” kata Muhammad Faisal  Kaepala …

Read More »

Setelah Krunya Terpapar Covid-19, KM TLE Terancam Sanksi Pencabutan Izin Keagenan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kapal Motor (KM) TLE pengangkut  crude palm oil (CPO)  terancam sanksi administrasi pencabutan izin keagenan. Hal itu disampaikan Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas I Balikpapan Takwim Masuku pada Minggu (18/07/2021) “Sanksi adminsitasi dan bisa hingga pada usulan pencabutan izin keagenan,” ujarnya ketika dikonfirmasi. Sanksi dan …

Read More »

Networks

suara