IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Update 30 Juni 2021 : Bertambah 489 Kasus Covid-19 di Kaltim, 11 Kasus Kematian

Covid-19 / Ilustrasi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kumulatif kasus terkonfirmsi positif covid-19 di Kaltim capai 77.235 orang, setelah hari ini laporan Satgas Penanganan Covid-19 Kaltim menyebutkan, ada penambahan 486 kasus baru. Sementara kasus aktif atau pasien yang menjalani perawatan di rumah sakit maupun isolasi sebanyak 3.937 orang. Pasien sembuh bertambah 92 orang sehingga seluruhnya …

Read More »

Liga 2 Ditunda, Persiba Balikpapan Tetap Fokus Latihan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kompetisi liga 1 dan liga 2 dipastikan ditunda setelah melonjaknya kasus covid-19 dalam beberapa pekan terakhir. Khususnya di Pulau Jawa. Penundaan itu disampaikan langsung operator kompetisi PT. Liga Indonesia Baru. Rencananya kompetisi untuk liga 1 baru akan digelar pada akhir Julia 2021. Setelah itu kemungkinan baru liga …

Read More »

Update 30 Mei 2021 : Capai 1.572 Orang Terpapar Covid-19 di Balikpapan, 647 orang Meninggal

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kasus terkonfirmasi covid-19 di Kota Balikpapan masih sangat tinggi. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan menyebutkan, saat ini sebanyak 1.572 orang terpapar covid-19 dengan 647 meninggal dunia. Dari 1.527 orang yang terpapar covid-19 itu, sebanyak 583 orang dirawat di rumah sakit dan sebanyak 988 jalani isolasi mandiri, …

Read More »

Meski Kasus Harian Covid-19 Tinggi, Balikpapan Belum Masuk Kategori PPKM Darurat

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kota Balikpapan belum bisa diterapkan PPKM Darurat meskipun jumlah kasus harian tinggi mencapai 200-an kasus dan tingkat keterisian rumah sakit atau bed occupancy ratio (BOR) capai 90 hingga 100 persen. Kabid Keamanan dan Penegakan Hukum Satgas Penanganan Covid-19 Balikpapan Zulkifli mengatakan, hal itu jika dihitung berdasarkan rumus PPKM Darurat yakni …

Read More »

Begini Indikator PPKM Darurat Jika Diterapkan, Terkait Jumlah Kasus Covid-19 dan BOR

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com  – Pemerintah bernecana akan menerapkan PPKM darurat pasca melonjaknya kasus covid-19. Lalu seperti apa rumusan PPPKM darurat, jika diterapkan. Kabid Keamanan dan Penegakan Hukum Satgas Penanganan Covid-19 Balikpapan Zulkifli menyatakan, telah mempelajari PPKM darurat yakni bukan hanya soal jumlah kasus namun juga bed occupancy ratio (BOR) “Kalua per hari kasus secara …

Read More »

Kecepatan Tinggi ABG Tewas Ditempat, Setelah Alami Laka Lantas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Seorang ABG (15) tewas ditempat setelah mengalami kecelakaan lalu lintas (laka lantas) di di kawasan Jalan Marsma Iswahyudi, Balikpapan Selatan pada Rabu (30/6/2021). “Hari ini Terjadi kecelakaan lalu lintas yang mengakibatkan meninggal dunia pada pagi hari sekitar pukul 10.00,” ujar Kasat Lantas Kompol Irawan Setyono Korban YS …

Read More »

14 Juta Dosis Bahan Baku Vaksin Sinovac Tiba Hari Ini

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Pemerintah kembali mendatangkan bahan baku vaksin Covid-19 Sinovac sebanyak 14 juta dosis pada Rabu (30/06/2021). Ini merupakan tahap ke-18 vaksin yang di datangkan Pemerintah. Nantinya akan terlebih dahulu diolah oleh Bio Farma sebelum digunakan. “Pada hari ini kembali kita kedatangan 14 juta dosis vaksin dari Sinovac dalam …

Read More »

Presiden Minta Dukungan Pemda Target Satu Juta Vaksinasi per Hari

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo mengajak pemerintah daerah (Pemda) untuk mendukung target satu juta vaksinasi per hari di bulan Juli. Sehingga serja sama semua pihak juga dibutuhkan untuk mencapai target tersebut. Hal itu disampaikan Presiden Joko Widodo saat memberikan keterangan selepas meninjau pelaksanaan vaksinasi Covid-19 massal yang digelar di …

Read More »

TNI AL Balikpapan Gelar Vaksinasi di Pelabuhan Semayang, Sasar TKBM dan Pedagang

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Guna mendokung program vaksinasi, Pangkalan TNI AL Balikpapan menggelar serbuan vaksinasi di Pelabuhan Semayang pada Rabu (30/06/2021). Vaksinasi dipimpin Danlanal Balikpapan Kolonel Laut (P) Siswo Widodo. Vaksinasi menyasar tenaga kerja bongkar muat (TKBM), petugas pelabuhan, pedagang hingga masyarakat sekitar. Tim kesehatan dari Balai Kesehatan Pangkalan TNI AL …

Read More »

Hasil Negoisasi, Pedagang Diperbolehkan Berjualan Sore, Jika Tak Dapat Tempat Tutup Selamanya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Puluhan pedagang yang berjualan dikawasan lorong IPAL sekitar Pasar Pandansari Balikpapan ditertibkan petugas gabungan pada pada Rabu (30/6/2021). Saat penertiban sempat bersitegang antara pedagang dan petugas. Karena para pedagang bertahan dan tak mau membongkar lapaknya. Mereka minta solusi dari Pemerintah Kota (Pemkot). Ketua Pedagang Lorong IPAL Pasar …

Read More »

Networks

suara