IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Hingga Sebulan Kasus Penganiayaan Jurnalis Nurhadi, Polisi Belum Umumkan Tersangka

SURABAYA, Inibalikpapan.com – Aliansi Anti Kekerasan Terhadap Jurnalis mendesak agar penyidik Polda Jatim segera menetapkan tersangka dalam kasus kekerasan terhadap jurnalis Nurhadi yang terjadi pada 27 Maret 2021 lalu di Surabaya. Apalagi peristiwa tersebut sudah berlangsung lebih dari sebulan.  M Fatkhul Khoir, salah satu kuasa hukum Jurnalis Nurhadi mengatakan saat …

Read More »

Peniadaan Mudik, Bandara sepinggan Tetap Operasi Dengan Penerbangan Tertentu

BALIKPAPAN, Inibalikpapan —- Kebijakan peniadaan penerbangan mudik lebaran 2021, Angkasa Pura Balikpapan tetap beroperasi. Namun dengan penerbangan tertentu sesuai yang diizinkan pemerintah pusat. Peniadaan mudik dilakukan pemerintah dalam mengantisipasi penyebaran Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) dengan menerapkan peniadaan mudik pada tanggal 6 – 17 Mei 2021. General Manager Bandara SAMS …

Read More »

Polda Gelar Apel Operasi Ketupat 2021, Siapkan Empat Pos Penyekatan di Kaltim

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Dalam rangka menjaga keamanan selama lebaran Polda Kalimantan Timur menggelar Apel Pasukan Operasi Ketupat Mahakam 2021, Rabu (5/5/2021). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kapolda Kaltim Irjen Irjen Pol Herry Rudolf Nahak, Gubernur Kaltim Isran Noor dan sejumlah pejabat lainnya di lingkungan Polda dan Pemprov Kaltim. Dalam amanatnya Kapolda …

Read More »

Operasi Ketupat Mahakam 2021, Siapkan 300 Personel Gabungan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Dalam rangka persiapan pengamanan lebaran tahun 2021 ini, Polresta Balikpapan bersama sejumlah unsur gabungan TNI, Pemerintah Kota, Basarnas melakukan apel gabungan di halaman polresta Balikpapan jalan Jenderal Sudirman, Rabu pagi (5/5/2021). “Pagi ini kita melaksnakan apel gabungan gelar pasukan dalam rangka operasi ketupat mahakam 2021,dengan tema kita …

Read More »

Launching Aplikasi Samsat Delivery dan E-Samsat Bhabinkamtibmas, Ini Tujuannya

Balikpapan, Inibalikpapan.com – Sebagai upaya meningkatkan layanan terbaik kepada masyarakat pembayar pajak kendaraan di wilayah Kalimantan Timur, Polda Kaltim membuat inovasi dengan meluncurkan Samsat Delivery. Launching (peluncuran) Samsat Delivery yang di laksankan di Hotel Novotel Balikpapan tersebut di Pimpin langsung oleh hadiri Gubernur Kalimantan Timur Dr. Ir. H. Isran Noor, …

Read More »

Sultan Samma Ingin Kejelasan Format Kompetisi Liga 1

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Gelandang serang Borneo FC Sultan Samma ingin kejelasan formati kompetisi liga 1 musim ini. Mantan pemain Persiba Balikpapan ini menginginkan kompetisi seperti biasa. “Kami sebagai pemain hanya ingin kompetisi yang panjang dan jelas,” ujar Sultan dilansir dari laman klub. “Sudah setahun merasakan tanpa kompetisi, masak sekarang kami …

Read More »

Kuartal Pertama 2021, 48 Hakim Terbukti Langgar Kode Etik

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua Bidang Pengawasan Hakim dan Investigas Komisi Yudisial (KY) Sukma Violetta mengungkapkan, 48 hakim terbukti melanggar kode etik dan pedoman perilaku hakim (KEPPH) pada kuartal pertama 2021. Hakim yang terbukti melanggar KEPPH mendapat sanski yakni 36 hakim dijatuhi sanksi ringan, 10 hakim sanksi sedang dan dua hakim …

Read More »

Borneo FC Kontrak Dua Tahun Wawan Febrianto

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Setelah mendatangkan bek timnas Rifad Marasambessy, Borneo FC Samarinda mengumumkan telah resmi mengikat kontrak mantan striker TIRA Persikabo Wawan Febrianto. “Kita sudah memastikan mendapat tanda tangan dari Wawan Febrianto untuk jangka waktu 2 tahun ke depan,” ujar Manajer klub Farid Abubakar dilansir dari laman klub Pesut Mahakam …

Read More »

Juli 2021 Kompetisi Liga 1 dan 2 Dijadwalkan Kembali Begulir

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kompetisi nasional akan kembali bergulir musim ini. Ketua Umum PSSI  Mochamad Iriawan mengungkapkan, rencananya kompetisi liga 1 dan liga 2 dijadwalkan akan bergulir Juli 2021. “Dalam schedule kita, bulan Juli tanggal 3 itu Liga 1 akan bergulir, kemudian ditambah 14 hari setelah itu, maka Liga 2 akan bergulir,” …

Read More »

Masyarakat Bisa Laporkan Jika Ada ASN yang Nekat Mudik Lebaran

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com- Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PANRB) meminta masyarakat melaporkan jika ada aparatur sipil negara (ASN) yang nekat mudik lebaran. Masyarakat bisa melaporkan melalui Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional-Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (SP4N-LAPOR!). Laporan dapat disampaikan melalui SMS 1708, www.lapor.go.id, atau aplikasi yang …

Read More »

Networks

suara