IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Ini Tujuan Wakapolda Tinjau Ruangan Command Center Polda Kaltim

Balikpapan – Wakapolda Kalimantan Timur Brigjen Pol Drs. Hariyanto, S.H., M.Hum., meninjau Ruangan Command Center Polda Kaltim, Jum’at (5/03/2021). Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol. Ade Yaya Suryana menerangkan, Command Center ini merupakan sarana prasarana yang dapat membantu tugas sehari-hari anggota Polda Kaltim. Kombes Pol Ade Yaya Suryana menambahkan, peninjauan …

Read More »

Pedagang Pasar yang Belum Divaksin, akan Divaksin di Puskesmas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hari ini sebanyak 310 pedagang pasar tradisional Pandansari Balikpapan divaksin covid-19. Sebelumnya pekan kemarin, pedagang pasar Klandasan juga divaksin Kepala Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan Andi Sri Juliarty mengatakan, pasar menjadi salah satu prioritas divaksin. Hanya saja, karena kuota vaksin terbatas, dari 11 pasar tradisional bau dua …

Read More »

Beri Arahan kepada Seluruh PJU Polda Kaltim, Ini Isi Penekanan Wakapolda

Balikpapan – Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Drs. Hariyanto, S.H., M.Hum., memberikan arahan kepada Pejabat Utama (PJU) Polda Kaltim terkait Program 100 hari kerja Kapolri, Peraturan Disiplin Personel Polri, hingga penanganan Covid-19, Jum’at (5/3/21). Dalam arahannya yang di laksanakan di Ruang Rupatama Polda Kaltim tersebut, Wakapolda Kaltim turut di dampingi oleh …

Read More »

Yamalube XP-50 Hadir Untuk Motor Yamaha Produksi Tahun 2010 ke Bawah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com Oli adalah kebutuhan penting untuk mendukung kinerja sepeda motor agar berfungsi dengan baik saat digunakan. Yamaha pun menyediakan berbagai macam tipe oli untuk mesin motor, yang terbaru di bulan Maret 2021 ini diluncurkan Yamalube XP-50 bagi konsumen Yamaha. Yamalube XP-50 Motor Oil diformulasikan Yamaha Motor Company Jepang untuk …

Read More »

Berikut Link Pendaftaran Vaksinasi untuk Lansia di Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pelaksanaan program vaksinasi untuk lanjut usia (lansia) usia diatas 60 tahun akan segera dimulai. Khusus di Kota Balikpapan pendaftaran dibuka mulai 7 Maret 2021 melalui link https://vaksinasi.balikpapan.go.id/lansia Kepala Dinas Kesehatan (DKK) Balikpapan Andi Sri Juliarty mengatakan, untuk lansia harus mendaftar melalui link yang disediakan Kementerian Kesehatan (Kemenkes). …

Read More »

Pemerintah Klaim PPKM Mikro Turunkan Angka Kasus Mingguan Covid-19

KUKAR, Inibalikpapan.com – Kebijakan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) mikro yang diterapkan di tujuh provinsi dan dibarengi dengan vaksinasi massal diklaim berdampak positif, menurunkan kasus positif covid-19. Dimana dalam penerapan PPKM mikro desa dan kelurahan tampak aktif untuk mencegah penularan covid-19. Presiden Joko Widodo mengatakan, kasus mingguan covid-19 di tujuh …

Read More »

Dua Orang yang Terpapar Varian Baru Covid-19 Telah Sembuh

Covid-19 / Ilustrasi

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo mengimbau kepada masyarakat untuk tetap tetang dan tidak panik terkait ditemukannya dua kasus varian baru covid-19 asal Inggris B117di Indonesia. Melalui pernyataan tersebut disampaikan Presiden melalui akun YouTube Sekretariat Presiden pada Kamis (04/03). Presiden menerangkan kondisi dua orang yang terpapar varian baru covid-19 tersebut …

Read More »

Pemerintah Tetapkan Status Kaltim PPKM Mikro

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Pemerintah Pusat menetapkan status Kalimantan Timur (Kaltim), Sulawesi Selatan (Sulsel) dan Sumatera Utara (Sumut) wilayah yang menerapkan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) Mikro Penetapan tiga provinsi teersebut, dalam Rapat Koordinasi yang dipimpin Menteri Koordinator Perekonomian Arlangga Hartato dihadiri Wakil Gubernur Kaltim Hadi Mulyadi dan Sekertaris Satgas Penanganan …

Read More »

Ada 230 Tenan Pelayanan dan Perizinan di Mall Pelayanan Publik Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi telah melaunching Mall Pelayanan Publik yang terletak di Gedung Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu (DPMPT) pada Kamis (04/03/2021). Kepala DPMPT Kota Balikpapan elvin Junaidi mengatakan, sebanyak 230 pelayanan dan perizinan bisa diurus di Mall pelayanan Publik di Lantai I dan Laintai …

Read More »

Pulang dari Arab Saudi, TKI Asal Berbes Terpapar Varian Baru Covid-19

ilustrasi covid-19

BONTANG, Inibalikpapan.com – Seorang Tenaga Kerja Indonesia (TKI) asal Brebes, Jawa Tengah terpapar varian baru covid-19 B117 setelah pulang dari Arab Saudi. Sehingga bersama tujuh anggota keluarganya lansgung di isolasi. “Yang bersangkutan merupakan TKI yang baru pulang dari Arab Saudi,” Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Brebes Sartono dilansir dari suara.com jaringan …

Read More »

Networks

suara