IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Jadi Tulang Punggung, Kuasa Hukum Berharap Mediasi dan Laporan Ujaran Kebencian Dicabut

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Kuasa hukum pemilik akun facebook , Kaharjuli meminta agar ada mediasi kasus Noni Vhian kliennya dengan pihak pelapor, sehingga tidak sampai ke jalur persidangan. Selain itu pengacara berharap wali kota terpilih bisa ikut mendamaikan kasus yang bergulir sejak 22 Desember 2020 lalu. “Kami juga berharap, laporannya juga …

Read More »

Lansia Prioritas Vaksinasi Tahap Kedua, Karena Sumbang 48,3% Kasus Kematian

JAKARTA, Inibalikpapan.com-Lanjut usia (lansia) usia diatas 60 tahun merupakan prioritas pada pelaksanaan program vaksinasi tahap kedua. Pasalnya, kelompok lansia menyumbang sekitar 10,7% dari seluruh kasus terkonfirmasi positif. Kemudian dijadikan prioritas karena sebesar 48,3% dari kasus pasien meninggal Covid-19 adalah kelompok lansia. Demikian disampaikan Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Prof Wiku Adisasmito. …

Read More »

Presiden Targetkan Juli Tahun Ini Belajar Mengajar Tatap Muka

jokowi

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo menargetkan pada Juli tahun ini, saat tahun ajaran baru, sudah bisa dilakukan belajar mengajar tatap muka. Khususnya setelah program vaksinasi di pendidikkan. Hal itu disampaikan Presiden Joko Widodo saat meninjau kegiatan vaksinasi Covid-19 massal tahap kedua yang menyasar tenaga pendidik dan kependidikan. Kegiatan tersebut …

Read More »

Tersangka Dugaan Ujaran Kebencian Ditangguhkan Penahanan, Pemilik Akun FB Noni Vhian Minta Maaf

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Kasus dugaan penyebaran ujaran kebencian yang dilakukan oleh akun facebook Noni Vhian, beberapa waktu lalu, akhirnya mulai ada tiitik terang.   Permintaan Kuasa hukum bersangkutan untuk penangguhan penahanan kepihak kepolisian Polresta Balikpapan dikabulkan. Kini terlapor berharap pelapor mencabut gugatan.  Untuk itu Ketua Gepak Kuning Kaltim, Suriansyah menyampaikan ucapan …

Read More »

Menyongsong Kaltim Berdaulat Secara TV Digital

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Penyiaran Televisi di Provinsi Kaltim optimis akan migrasi ke Televisi Digital 30 Juni 2021. Hal ini dikemukakan Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Kaltim Muhammad Faisal “Saya optimis Kaltim bisa segera berdaulat secara TV Digital, dengan target ASO 30 Juni 2021,” ucapnya saat Rapat Rapat Persiapan Analog …

Read More »

Vaksin Covid-19 Tahap Dua Terbatas, Berikut yang akan Divaksin di Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan kesulitan membagi mereka yang akan divaksin pada tahap kedua. Pasalnya, jumlah vaksin sangat terbatas. Balikpapan hanya mendapat 9.416 dosis. Sementara sesuai petunjuk dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mereka yang prioritas divaksin yakni Wali Kota dan Wakil Wali Kota, anggota DPRD, TNI, Polisi, aparatur sipil …

Read More »

Tingkatkan Penggunaan TKDN Nasional, PLN – BPPT Teken MoU Penerapan dan Pengkajian Teknologi Ketenagalistrikan

JAKARTA, Inibalikpapan.com – PLN terus berupaya mendorong Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) pada infrastruktur ketenagalistrikan. Komitmen ini kembali tercermin melalui agenda Webinar ‘Peran Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) Ketenagalistrikan dalam Pembangunan Nasional’ Dalam kesempatan itu juga sekaligus dilakukan Pendatanganan Nota Kesepahaman antara PLN bersama Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) …

Read More »

Pimpin Anev Pelaksanaan PPKM Berskala Mikro, Kapolda Kaltim Tegaskan Polres Tingkatkan Prokes

Balikpapan – Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Herry Rudolf Nahak, M.Si., memimpin rapat anev pelaksanaan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) berskala Mikro, di ruang Vicon Polda Kaltim, Rabu (24/2/2021). Rapat anev tersebut diikuti oleh Wakapolda Kaltim Brigjen Pol. Drs. Hariyanto, S.H., M.Hum, seluruh pejabat utama Polda Kaltim dan Kapolres jajaran …

Read More »

Bagikan Sembako, Cara Satgas RT Bantu Warga Terpapar Covid-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Penerapan pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) skala mikro di lingkungan pemukiman warga terutama zona orange dan kuning sudah dilakukan sejak awal pandemi. Seperti yang terjadi di RT 24 dan 25 Graha Indah, Kecamatan Balikpapan Utara dilakukan secara gotong royong. Bahkan mereka sudah mendirikan posko sebelum diberlakukan PPKM …

Read More »

Puluhan Calon Peserta PKN Tingkat II Polda Kaltim Ikuti Pengambilan Sumpah

Balikpapan – Untuk menciptakan proses seleksi yang bersih, transparan, akuntabel, unggul dan kompetitif, Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Herry Rudolf Nahak, M.Si., memimpin penandatanganan Pakta Integritas dan pengambilan sumpah seleksi calon peserta pelatihan kepemimpinan Nasional (PKN) Tingkat II dan seleksi Pendidikan S-I STIK-PTIK Angkatan ke -79 T.A 2021 serta penandatanganan …

Read More »

Networks

suara