IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Hingga Hari Ini Pasien Sembuh dari Covid-19 Sebanyak 10.254 Orang

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Meski jumlah kasus terkonfirmasi positif covid-19 tinggi, namun pasien sembuh atau selesai isolasi juga cukup banyak. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan menyebutkan, ada 112 pasien sembuh. Juru Bicara Satgas Penanganan Covud-19 Kota Balikpapan Andi Sri Juliarty mengatakan, terbanyak selesai isolasi mandiri 106 pasien dan lainnya selesai …

Read More »

Update 19 Februari 2021 : Bertambah 9 Kasus Kematian Karena Covid-19 di Balikpapan, Tembus 454 Kasus

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Hari ini pasien terkonfirmasi positif covid-19 yang meninggal dunia cukup banyak. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan menyebutkan, ada 9 kasus kematian. “Hari ini kita sampaikan ada 120 kasus positif, 112 pasien sembuh atau selesai isolasi dan yang meninggal ini banyak ada 9 kasus,” ujar Ketua Satgas …

Read More »

Turnamen Pramusim Berjalan Sesuai Prokes, Jaminan Digelarnya Liga 1 dan 2

SLEMAN, Inibalikpapan.com – Kapolri enderal Listyo Sigit Prabowo berjanji akan memberikan ijin kompetisi liga 1dan 2 jika turnamen pramusim Piala Menpora berjalan sesuai harapan dengan penerapan protocol kesehatan (prokes) secara ketat. Sebelumnya Kapolri telah menerbitkan ijin digelarnya turnamen pramusim yang akan diikuti 20 tim yakni 18 tim peserta liga 1 …

Read More »

Borneo FC Perpanjang Kontrak Wildansyah Satu Musim

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Setelah sebelumnya memperpanjang kontrak tiga pemain belakang Diego Michiels, Andika Kurniawan dan Javlon Guseynov, Managemen Borneo FC Samarinda kembali mengikat kontrak Wildansyah. Mantan pemain Persib Bandung itu dikontrak selama satu musim kedepan. Pemain berusia 34 tahun ini akan berseragam Pesut Mahakam dalam turnamen pramusim Piala Menpora 2021 …

Read More »

Jelang Berakhirnya Jabatan Wali Kota, DPRD Balikpapan Bentuk 3 Pansus

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Jelang berakhirnya masa jabatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota pada 29 Mei 2021, DPRD Kota Balikpapan membentuk panitia khusus (Pansus) laporan pertanggungjawaban (LPJ) Wali Kota. Selain membentuk Pansus LPJ Wali Kota, hasil rapat Badan Musyawarah (Banmus) juga merekomendasiklan dibentuk pansus rencana rerja (Renja) dan pansus pembentukan …

Read More »

Kementerian ESDM Terjunkan Tim Verifikasi Karts Sangkulirang-Mangkalihat

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) kembali melakukan verifikasi Karst Sangkulirang-Mangkalihat. Kementerian ESDM menerjunkan Tim Verifikasi Warisan Geologi Pusat Survey Geologi Badan Geologi “Sebenarnya kisaran tahun 2010 sudah mulai ya. Kami melanjutkan saja hasil-hasil yang dicapai. Mudah-mudahan tahun ini kita bisa memfinalisasinya,” kata Kepala Dinas ESDM …

Read More »

Perkuat Pemulihan Ekonomi Nasional, BI 7-Day Reverse Repo Rate Turun 25 bps Menjadi 3,50%

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Rapat Dewan Gubernur (RDG) Bank Indonesia (BI) pada 17-18 Februari 2021 memutuskan untuk menurunkan BI 7-Day Reverse Repo Rate (BI7DRR) sebesar 25 bps menjadi 3,50%, suku bunga Deposit Facility sebesar 2,75%, dan suku bunga Lending Facility sebesar 4,25%. Keputusan ini konsisten dengan prakiraan inflasi yang tetap rendah …

Read More »

Begini Pengelolaan Limbah Medis Covid-19

PASER,Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan Covid-19 meminta masyarakat agar lebih hati-hati dalam pengelolaan limbah medis covid-19. Bukan saja tidak mencemari lingkungan, tapi tidak dimanfaatkan orang tak bertanggungjawab. Ketua Sub Bidang Penanganan Limbah Medis Bidang Penanganan Kesehatan Satgas Covid-19, Dr. Lia Gardenia Partakusuma mengatakan masker medis sekali pakai wajib dibuang dengan cara merusak …

Read More »

Analisis KPPU Terkait Peraturan Turunan UU Cipta Kerja Menyangkut Aspek Persaingan Usaha

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) turut menganalisis dan mencermati seluruh peraturan Pemerintah turunan Undang-undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (UU Ciptaker), khususnya yang mengatur aspek persaingan usaha. Fokus analisis diarahkan kepada berbagai bentuk pengaturan harga dan standar, pemberian izin, keterlibatan pelaku usaha dalam pelaksanaan kebijakan, …

Read More »

HUT ke-57, PT Angkasa Pura I Balikpapan Serahkan Bantuan Senilai 22,5 Juta ke Panti Asuhan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Dalam rangka memperingati HUT ke-57, PT Angkasa Pura I (Persero) Balikpapan memberikan bantuan kepada Panti Asuhan Assakinah berupa 35 paket perlengkapan sekolah, ibadah dan sembako senilai Rp 22.500.000. Bantuan diserahkan General Manager PT Angkasa Pura I Balikpapan Barata Singgih Riwahono disaksikan Ketua Yayasan Panti Asuhan Assakinah Adam …

Read More »

Networks

suara