IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Angka Kasus Positif Covid-19 Tak Turun, PPKM Kemungkinan Diperpanjang

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi menyatakan, jika kasus penularan covid-19 tidak turun maka kemungkinan pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) kemungkinan bisa diperpanjang. Sepekan setelah diberlakukan PPKM kasus positif covid-19 di Kota Balikpapan belum terlihat turun. Bahkan data kasus harian menujukkan rata-rata masih sangat tinggi antara lebih dari …

Read More »

Gempa Sulbar dan Musim Hujan di Jawa akan Pengaruhi Pasokan Sembako

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Banyaknya terjadi bencana di Indonesia dikawatirkan akan menganggu pasokan sembako ke Kota Balikpapan. Pasalnya, hampir 99 persen semua kebutuhan dipasok dari sejumlah daerah. Balikpapan Selama ini sangat bergantung pasokan kebutuhan sembako dari Pulau Jawa maupun Sulawesi. Sementara Sulawesi Barat sebagian wilayahnya habis mengalami gempa dan di Jawa …

Read More »

RS Siloam Tambah 38 Tempat Tidur Pasien Covid-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Rumah sakit Siloam Balikpapan menambah tempat tidur ruang isolasi dan tempat tidur ruang ICU untuk pasien covid-19. Demikian disampaikan Direktur Rumah Sakit Siloam Balikpapan Danie Poluan, Jumat (22/01/2021). “Tempat tidur itu kami alokasikan untuk pasien covid-19 sebanyak 43 tempat tidur untuk ruang isolasi reguler dan 3 tempat …

Read More »

Dari Penajam Melalui Jalur Kapal Feri Juga Wajib Rapid Test Antigen

Kapal feri di Pelabuhan Karingau Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Selain memberlakukan pengetatan di jalur darat khususnya Kilometer 23 Balikpapan Utara dan Tritip Balikpapan Timur, Pemerintah Kota Balikpapan juga melakukan pengetatan di Pelabuhan Feri Karingau. Pendatang dari Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) yang menggunakan kapal feri juga akan dilakukan pengetatan dengan pemeriksaan rapdi test anti gen. Namun …

Read More »

IDI Minta Vaksin Covid-19 Gratis dan Mandiri Harus Dibedakan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah berencana melakukan vaksinasi covid-19 jalur mandiri atau berbayar yang dikelola swasta. Pertimbangannya untuk mempercepat vaksinasi. Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Daeng M. Faqih memberikan tanggapannya. “Prinsipnya yang mandiri ini jangan mengganggu yang gratis, sehingga vaksin yang sudah disediakan untuk yang gratis ini tidak sampai masuk ke …

Read More »

Kepala Daerah Punya Peran Penting Sukseskan Program Vaksinasi Covid-19

JAKARTA, Inibalikpapan.com Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Muhammad Hudori mengatakan, kepala daerah memiliki peran penting dalam menyukseskan program vaksinasi Covid-19. Hal tersebut disampaikannya dalam Rapat Koordinasi dan Silaturahmi antara Dewan Pengurus Pusat Forum Sekretaris Daerah se-Indonesia (Fosesdasi) dengan Anggota Forsesdasi (Sekda Provinsi dan Sekda Kabupaten/Kota) pada Jumat (22/01/2021).  …

Read More »

Kini Tidak Perlu Keluar Kota, Siloam Balikpapan Berhasil Operasi Bypass Jantung Koroner Pertama

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Minimnya rumah sakit jantung di Indonesia apalagi daerah menjadi persoalan penting yang dhadapi penderita jantung. Penyakit mematikan nomor 2 di dunia dan Indonesai masih menjadi momok menakutkan bagi penderita. Apalagi dengan masih minimnya keberadaan rumah sakit yang memiliki fasilitas jantung hingga bedah jantung. Rumah sakit Siloam Hospital …

Read More »

Pelaku Perjalanan ke Jawa – Bali, Perhatikan Aturan Lengkap PPKM Jilid II

JAKARTA, Balikpapan.com  – Bagi warga Kaltim yang akan melakukan perjalanan ke Jawa – Bali mungkin perlu memperhatikan sejumlah kebijakkan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) Jilid II. Pasalnya, Pemerintah memutuskan memperpanjang PPKM setelah jumlah kasus positif covid-19 terus meningkat. Perpanjangan PPKM tersebut terhitung mulai 26 Janurai hingga 8 Februari 2021. Ada 7 …

Read More »

Update 22 Januari 2022: Melonjak 580 Kasus Positif Covid-19 di Kaltim, Tembus 36.048 Kasus

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kaltim kembali melonjak hari ini. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 menyebutkan, ada penambahan 580 kasus positif baru dengan 9 kasus kematian. Tertinggi dari Kota Balikpapan dengan 167 kasus, Berau 55 kasus, Kutai Barat 43 kasus, Kutai Kartanegara 64 kasus, Kutai Timur 66 kasus, …

Read More »

30 Personil Gabungan Diterjunkan Awasi Pendatang di Jalur Darat

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Pemerintah Kota Balikpapan akan menerjunkan 30 personil gabungan yang akan mengawal pengetatan maupun pemeriksaan rapid test antigen bagi pendatang melalui jalur darat di wilayah perbatasan. “Jadi jumlah Personil yang kita siapkan kurang lebih siapakan 30 orang, terdiri dari Satpol PP, Dinas Perhubungan, TNI AD, AL, AU, POM, …

Read More »

Networks

suara