IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Begitu Aturan Protokol Kesehatan dalam Ibadah Natal

ilustrasi covid-19

JAKARTA, Inibalikpapan.com- Ibadah Perayaan Natal tahun ini harus tetap mengutamakan kesehatan dan keselamatan para jemaat. Karenanya sebagai langkah antisipasi, Kementerian Agama telah mengeluarkan edaran Menteri Agama No. 23 Tahun 2020 tentang Panduan Penyelenggaraan Kegiatan Ibadah dan Perayaan Natal di Masa Pandemi Covid-19. “Surat edaran ini diharapkan dapat meminimalkan risiko tanpa …

Read More »

Sambang Pasar Tradisional, Bhabinkamtibmas Polsek Babulu Himbau Warga Patuhi Protokol Kesehatan

Polres PPU – Sebagai Langkah antisipasi terhadap virus corona/ covid-19, Bhabinkamtibmas Polsek Babulu Polres PPU Polda Kaltim memberikan himbauan tentang pencegahan wabah virus corona/ covid-19 di desa binaanya masing- masing, Seperti selasa (22/12/2020). Pada kesempatan tersebut bhabinkamtibmas Desa Sumbersari memberi himbauan kepada warga masyarakat untuk mematuhi Protokol kesehatan seperti selalu …

Read More »

Cegah Penyebaran Covid-19, Polres Bontang Bersama Aparat Gabungan Gelar Operasi Yustisi Protokol Kesehatan

BONTANG, Inibalikpapan.com — Operasi Yustisi penegakan Peraturan Wali Kota (Perwali) Kota Bontang No 21 Th 2020 tentang Kepatuhan masyarakat terhadap Protokol Kesehatan terus digelar di Kota Bontang. Setidaknya dua kali sehari dilakukan Razia Penggunaan Masker. Dengan melibatkan Personil gabungan terdiri dari unsur TNI, Polri dan Satpol PP Kota Bontang, setiap …

Read More »

Pelayanan Paspor di Balikpapan Paling Lama 2 Jam

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Pelayanan pengurusan paspor di Kantor Kelas I Imigrasi Kota Balikpapan paling lama hanya 2 jam. Hal itu disampaikan Kepala Kantor Kelas I Imigrasi Kota Balikpapan Rakha Permana saat mengajak media berkeliling di kantor baru Imigrasi Balikpapan Jalan Jenderal Sudirman, Selasa siang (22/12/2020). Dia mengatakan, dengan penerapan One …

Read More »

Kemendag Klaim Omset Ritel Capai 400 Persen

BALIKPPAPAN, Inibalikpapan.com – Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan (Kemendag) Syailendra mengungkapkan, meski sejumlah daerah kembali melakukan pembatasan akibat kasus covid-19 melanjak namun tidak serta-merta mematikan dunia usaha. Dia mencontohkan, ritel justru omsetnya meningkat hingga 400 persen. Meskipun tidak berjualan secara ofline. Karena ada pembatasan yang dilakukan Pemerintah Daerah. Ritel-ritel …

Read More »

Update 22 Desember 2020 : Bertambah 182 Kasus Positif Covid-19 di Kaltim, 6 Kasus Kematian

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Kembali kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kaltim bertambah hari ini. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 menyebutkan, ada penambahan 182 kasus positif baru dengan 6 kasus kematian. Dari Kabupaten Berau 3 kasus, Kabupaten Kutai Barat 9 kasus, Kabupaten Kutai Kartanegara 23 kasus, Kabupaten Kutai Timur 17 kasus, Kabupaten Paser …

Read More »

Faktor Cuaca, Kendala Pertamina Salurkan BBM ke Krayan Selatan, Kaltara

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com —- Pertamina terus berupaya memberikan pelayanan terbaiknya ke masyarakat dalam penyaluran bahan bakar minyak (BBM) dan LPG ke seluruh wilayah, bukan hanya masyarakat di kota, tapi juga memaksimalkan pelayanan yang berada di daerah pelosok melalui program terluar, terjauh dan terdepan (3T). “Bagaimana juga daerah 3T itu tetap bisa mendapatkan …

Read More »

ASN di Calon Ibu Kota Baru Kerja dari Rumah Selama 15 Hari Kedepan

PENAJAM, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utara (PPU) mengeluarkan Surat Edaran terkait Pemberlakuan Tugas Kedinasan di Rumah (Work From Home/WFH). Surat tersebut ditujukan kepada seluruh Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang ditandatangani Pelaksana Tugas (Plt)Sekretaris Kabupaten Ahmad Surat tersebut, menindaklanjuti surat edaran Bupati Nomor 061 tahun 2020 …

Read More »

Waspada! Klaster Pekerja Migas di Balikpapan Melonjak

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan mewaspadai terus meningkatnya klaster pekerja migas. Bahkan dari 53 kasus positif hari ini sekitar sepertiga diantaranya klaster pekerja migas, “Yang perlu kita cermati dari 53 kasus yang terkonfirmasi positif hampir sepertiganya dari Klaster Pekerja Migas,” ujar Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan …

Read More »

Update 22 Desember 2020 : Bertambah 53 Kasus Positif Covid-19 di Balikpapan, 2 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kota Balikpapan hari ini kembali melonjak. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 menyebutkan, ada penambahan 53 kasus positif baru dengan 2 kasus kematian. Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan Andi Sri Juliarty mengungkapkan, dari jumlah kasus baru tersebut, sebanyak 16 kasus dengan riwayat …

Read More »

Networks

suara