IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Update 17 Oktober 2020 : Bertambah 197 Kasus Covid-19 di Kaltim, 272 Pasien Sembuh

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kaltim bertambah lagi hari ini. Laporan Satgas Gugus Tugas Penanganan Covid-19 menyebutkan, ada penambahan 197 kasus positif baru. Dari jumlah itu, sebanyak 72 kasus dari Kabupaten Kutai Kertanegara, 54 kasus dari Kota Samarinda, 54 kasus dari Kota Balikpapan, 19 kasus dari Kabupaten …

Read More »

Polresta Balikpapan Apresiasi Aksi Demo Mahasiswa yang Berjalan Aman dan Tertib

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Polresta Balikpapan menyampaikan apresiasi terhadap aksi demo menolak Undang-undang Cipta Kerja yang digelar mahasiswa didepan Kantor DPRD pada Kamis (15/10), berjalan aman dan tertib. “Saya sebagai Kabag Ops mengucapkan terima kasih aksi tanggal 15 berjalan aman lancar tertib. Harapan kita seperti begitu,” ujar Kabag Ops Polresta Balikpapan …

Read More »

Update 17 Oktober 2020 : Bertambah 35 Kasus Positif Covid-19 di Balikpapan, 1 Kasus Kematian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kasus terkonfrimasi positif covid-19 di Balikpapan kembali bertambah hari ini. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 menyebutkan, ada penambahan 35 kasus positif baru dan 1 kasus kematian. Dari 35 kasus positif baru tersebut, 7 kasus dengan gejala suspek, 1 kasus diantaranya anak usia 8 tahun, 20 kasus dengan riwayat …

Read More »

300 Hektar Pembangunan Hutan Rakyat di Kukar dan PPU

SAMARINDA, Inibalikpapan – Dinas Kehutanan Kaltim melakukan rehabilitas lahan ditengah pandemi covid-19 melalui program pembangunan hutan rakyat (PHR) seluas 300 hektar di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) dan Kabupaten Kutai Kertanegara (Kukar). Kepala Dinas Kehutanan Kaltim Amrullah mengatakan, rehabilitas lahan untuk meningkatkan produktivitas lahan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat khususnya di …

Read More »

Tak Ada Toleransi Bagi Pelanggar Protokol Kesehatan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Wakil Ketua Satgas Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan Kolonel Arm I Gusti Agung Putu Sujarnawa menegaskan, tak ada toleransi bagi yang melanggar protokol kesehatan. Dia mengatakan, monitoring dan pemantauan di lapangan terus dilakukan siang hingga malam. Razia masker diseluruh kecamatan yakni penegakkan Perawli Nomor 23 Tahun …

Read More »

Pilkada Jadi Instrumen Melawan Pandemi Covid-19

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Direktur Jenderal Otonomi Daerah Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Akmal Malik, optimis Pilkada 2020 di masa pandemi Covid-19, bisa menjadi ajang calon kepala daerah untuk beradu solusi penanganan Covid-19. “Kita ingin demokrasi berjalan tetapi perang terhadap pandemi Covid-19 tetap berjalan. Dan kami ingin pilkada ini dijadikan ajang bagi …

Read More »

DPRD Provinsi Kaltim Soroti Minimnya Jumlah SMA dan SMK Negeri di Balikpapan

BALIKPAPAN , Inibalikpapan.com – Hingga kini Kota Balikpapan masih kekurangan sekolah negeri khususnya setingkat SMA maupun SMK. Pasalnya, ketersediaan SMA dan SMK Negeri tak sebanding dengan jumlah lulusan. Saat jumlah jumlah SMA Negeri  ada 9 sekolah dan SMK Negeri ada 6 sekolah. Jumlah itu tidak sebanding dengan lulusan SMP sederajat …

Read More »

Update 16 Oktober 2020 : Bertambah 94 Kasus Positif Covid-19 di Kaltim, 3 Kasus Kematian

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Kembali kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kaltim hari ini masih bertambah. Laporan Satgas Gugus Tugas Penanganan Covid-19 menyebutkan, ada penambahan 94 kasus positif baru. Dari jumlah itu sebanyak 38 kasus dari Kabupaten Kutai Timur, dari Kota Bontang 27 kasus, dari Kota Balikpapan 19 kasus dan Kabupaten Paser …

Read More »

Update 16 Oktober 2020 : Bertambah 16 Kasus Positif Covid-19 di Balikpapan, 2 Kasus Kematian

jumpa pers

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kasus terkonfirmasi positif covid-19 di Kota Balikpapan hari ini masih terus bertambah. Laporan Satgas Gugus Tugas Penanganan Covid-19 menyebutkan, ada penambahan 19 kasus positif baru. Dari jumlah itu sebanyak 6 kasus dengan riawayat suspek, 1 kasus diantaranya anak remaja usia 16 tahun warga luar Balikpapan, 10 kasus …

Read More »

KPU Balikpapan Sosialisasi Surat Suara

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – KPU Kota Balikpapan menggelar sosialisasi surat suara yang dihadiri panitia pemilihan suara (PPS) menyangkut tata cara pencoblosan surat suara. Acara  digelar di Hotel Novotel, pada Jumat (16/10). “Teman-teman ditingkat PPS ini kan belum punya gambaran nih soal surat suaranya, tentang posisisnya bagaimana nanti,tentang mensosialisasikan bagaimana,” ujar Ketua …

Read More »

Networks

suara