IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Anak Putus Sekolah di Sulbar Capai 48 Ribu, Picu Tingginya Pernikahan Usia Anak

BALIKPAPAM, Inibalikpapan.com – Puluhan ribu anak-anak di Sulawesi Barat (Sulbar) terpaksa putus sekolah. Hal itu Berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS) Demikian disampaikan Penjabat Gubernur Sulbar Zudan Arif Fakhrullah. Dia mengungkap, data BPS menyebutkan, ada sebanyak 48 ribu anak putus sekolah. “Berdasarkan data BPS sebanyak 48 ribu orang anak …

Read More »

Dugaan Kebocoran Data Paspor 34 Juta Warga Indonesia, Kominfo : Ada Kemiripan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) telah melakukan investgasi awal terkait dugaan bocornya data 34.900.867 pemegang paspor Indonesia. Dirjenl Aplikasi Informatika Kementerian Kominfo Semuel A. Pangerapan mengatakan, dari investigasi awal yang dilakukan menemukan fakta adanya kemiripan dengan data paspor “Berdasarkan hasil sampling memang terdapat kemiripan namun belum dapat …

Read More »

PSSI Tak Lirik Stadion Batakan Balikpapan, Berikut Delapan Stadion yang Diajukan Jadi Venue Piala Dunia U-17

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – PSSI telah mengajukan delapan stadion ke FIFA untuk menjadi venue Piala Dunia U-17. Hal itu disampaikan Ketua Umum PSSI Erick Thohir. Namun sayangnya tak ada stadion Batakan Balikpapan yang merupakan salah satu stadion megah di Asia Tenggara. Pembangunannya menelan anggaran mencapai Rp 1,2 triliun. Harusnya menjadi kesempatan …

Read More »

Tandang ke Markas Persebaya Surabaya, Barito Putra Waspadai Tekanan Bonek

SURABAYA, Inibalikpapan.com – PS Barito Putra akn melakoni laga berat menghadapi tuan rumah Persebaya Surabaya pada pekan kedua liga 1 di di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (8/7) petang. Pelatih Barito Putra Rahmad Darmawan berharap, anak asuhnya tak kehilangan fokus 90 menit pertandingan. Sehingga taktik dan strategi yang diterapkan …

Read More »

KPK Tetapkan Mantan Kepala Bea Cukai Makassar Sebagai Tersangka Gratifikasi, Diduga Terima Rp 28 Miliar

Gedung KPK / ilustrasi

JAKARTA, Inibalikpapan.com – KPK telah menetapkan tersangka mantan Kepala Kantor Bea Cukai Makassar Andhi Pramono (AP) dalam kasus gratifikasi. Demikian disampaikan. Wakil Ketua KPK, Alexander Marwata, di kantornya, Jalan Kuningan Persada, Jakarta Selatan, Jumat (7/7/2023. Dia diduga sudah menerima gratifikasi sebesar Rp28 miliar dari para importir. “Dugaan penerimaan gratifikasi oleh AP sejauh …

Read More »

Kloter I Embarkasi Balikpapan Tiba, Jemaah Langsung Sujud Syukur, 1 Meninggal

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sekitar pukul 02.10 Wita, jemaah haji kloter 1 Embarkasi Balikpapan asal Kota Balikpapan, Kaltim mendarat di Bandara Sepinggan Balikpapan, Sabtu dinihari (8/7/2023). Pesawat Garuda 4201 membawa 298 jemaah setelah menjalani proses ibadah haji 1444 Hijriah. Dari 298 orang ini lima diantaranya petugas haji. Kloter pertama embarkasi Balikpapan …

Read More »

Butuh Anggaran Sekitar Rp 400 Miliar untuk Perhelatan Piala Dunia U-17

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo menggelar pertemuan dengan Ketua Umum PSSI Erick Thohir di Kantor Kemenpora, Jumat (07/07/2023) Pertemuan tersebut membahas persiapan Indonesia menjadi tuan rumah perhelatan Piala Dunia U-17 tahun 2023 yang rencananya akan dilaksanakan pada 10 November hingga 2 Desember 2023. “Saya hari …

Read More »

Polda Kaltim Gelar Jumat Curhat di Margomulyo Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com- Polda Kaltim kembali menggelar program Jumat Curhat dengan tema “Publik Complain dan Comunity Problem” di Balai Kelurahan Margomulyo, Jumat (07/07/23). Kegiatan tersebut dipimpin Kabag Binopsnal (KBO) Ditbinmas Polda Kaltim AKBP Anhar Noor dan dihadiri Ketua Komisi III DPRD Kota Balikpapan Alwi Al Qadr, Camat Balikpapan Barat Muhammad Arif Fadhila, Kelurahan, LPM …

Read More »

Jadi Lokasi IKN, Gubernur : Wajar Kaltim Jadi Perhatian Khusus

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Gubernur Kaltim Isran Noor meminta semua pihak untuk bersama-sama menjamin terlaksananya Pemilu 2024 berlangsung aman dan kondusif serta adil. Hal itu mengacu pada rilis Bawaslu terkait indeks Kerawanan Pemilu Serentak 2024. Dimana Kaltim sebagai daerah dengan tingkat kerawanan tinggi  ke-5, setelah DKI Jakarta, Sulawesi Utara (Sulut), Maluku …

Read More »