IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Puncak Hari Lingkungan Hidup Sedunia di Pusatkan di Titik Nol, Sekaligus Promosi Pembangunan IKN

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Puuncak Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2023 di pusatkan di Titik Nol Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Minggu (12/06/2023). Hadir Menteri Lingungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Siti Nurbaya Bakar, Kepala Badan Restorasi Gambut dan Mangrove, Hartono Prawiraatmaja, Bupati PPU, Wakil Gubernur Kaltim Hadi Mulyadi dan Bupati Penajam Paser …

Read More »

Laga Ujicoba, Borneo FC Menang 1-0 Atas PSS Sleman

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC mengalahkan tuan rumah PSS Sleman dalam laga ujicoba di Stadion Maguwoharjo pada Minggu (10/05/2023) petang. Ini merupakan kemenangan kedua laga ujicoba selama menjalani pemusatan latihan di Jogyakarta. Sebelumnya Pesut Etam juga menang 1-0 atas Bhayangkara FC. Laga ujicoba Borneo FC vs PSS Sleman di stadion …

Read More »

KPPU Deklarasikan 5 Maret Sebagai Hari Persaingan Usaha

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) mendeklarasikan lahirnya Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999 pada 5 Maret, sebagai Hari Persaingan Usaha. Dalam siaran pers KPPU, Deklarasi yang dipimpin langdung Ketua KPPU M. Afif Hasbullah. Ini merupakan bagian dari perayaan 23 tahun usia KPPU yang jatuh pada tanggal 7 Juni …

Read More »

Lampaui Target, PLN Sukses Turunkan Gangguan Listrik Pelanggan Lebih dari 25 Persen

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – PT PLN (Persero) berhasil menurunkan intensitas gangguan kelistrikan pelanggan hingga lebih dari 25 persen sepanjang tahun 2022. Capaian ini diperoleh dari keberhasilan perseroan dalam menurunkan durasi gangguan per pelanggan hingga 27 persen dan frekuensi gangguan per pelanggan hingga 25 persen. Dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), Direktur Utama …

Read More »

Kapten Borneo FC : Bukan Target Kami untuk Menang

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC akan kembali melakoni laga ujicona kedua melawan tuan rumah PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo pada Minggu (10/6) petang. Kapten Tim Pesut Etam Diege Michels mengatakan, bermain di Stadion Maguwoharjo menjadi tantangan tersendiri untuk pemain baru. Karena suporter tuan rumah pasti akan datang memenuhi setiap sudut …

Read More »

Sore Ini Laga Ujicoba Borne FC vs PSS Sleman

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC akan kembali melakoni laga ujicona kedua melawan tuan rumah PSS Sleman pada Minggu (10/6) petang. Sebelumnya Pesut Etam melakoni laga ujicoba menghadapi Bhayangkara FC dan menang 2-1. Pelatih kepala Borneo FC, Pieter Huistra mengatakan,laga ujicoba tersebut sangat bagus terutama untuk pemain anyar yang belum merasakan …

Read More »

Nihil Kecelakaan, Bandara Sepinggan Balikpapan Kembali Raih Penghargaan K3

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com Bandara Internasional Sepinggan Balikpapan meraih penghargaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) untuk kategori Kecelakaan Nihil (Zero Accident) serta Pencegahan dan Penanggulangan (P2) HIV/Aids Penghargaan tersebut diberikan Pemerintah Provinsi Kaltim karena komitmen Bandara Sepinggan dalam menjaga aspek keselamatan dalam lingkungan kerja. Penghargaan diserahkan di Ballroom Novotel Balikpapan pada Sabtu …

Read More »

Dorong Perkembangan Wisata Balikpapan, PLN dan Relawan Bersih-bersih Pantai Smacly

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – PT PLN Unit Induk Wilayah Kaltim da Kaltara (UIW Kaltimra) bersama ratusan relawan dan  Dinas Lingkungan Hidup Kota Balikpapan aksi konservasi dan bersih-bersih pantai Termasuk juga SMK Negeri 5 Balikpapan, Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis dan aktivis penggiat lingkungan di Balikpapan. Setidaknya ada 250 partisipan dan relawan yang terlibat dalam …

Read More »

Lawan Timnas Palestina Wajib Raih Poin untuk Angkat Ranking FIFA Indonesia

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Timnas Palestina telah tiba di Jakarta pada Sabtu (10/06/2023) malam. Kemudian pagi tadi, Minggu (11/06/2023) telah terbang ke Surabaya. Sesuai jadwal Timnas Indonesia akan melakoni laga FIFA Matchday menghadapi Timnas Palestoan pada Rabu (14/06/2023) di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya. Ketua Umum PSSI Erick Thohir menegaskan, laga …

Read More »

Kalah Adu Pinalti Atas Bali United, PSM Makassar Gagal ke Kualifikasi Liga Champions Asia

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – PSM Makassar gagal ke Kualifikasi Liga Champions Asia (LCA) setelah kalah adu pinalti dalam laga play off di Stadion B.J. Habibie Parepare, Sabtu (10/06/2023) Namun meski kalah, Pasukan Ramang yang merupakan juara liga 1 musim 2022/2023 itu  tetap berhak tampil di kualifikasi AFC Cup 2023/2024. Juku Ejak …

Read More »