IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

BPKN akan Panggil Promotor Konser Coldplay, Buka WA Pengaduan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Badan Perlindungan Konsumen Nasional (BPKN) akan memanggil penyelenggara konser band asal Inggris Coldplay yang rencananya akan digelar pada 15 November 2024. Ketua BPKN Rizal E Halim mengatakan, pemanggilan tersebut terkait beredarnya penipuan penjualan tiket konser coldplay yang dilakukan pihak ketiga untuk mencari keuntungan. “Untuk tiket konser coldplay …

Read More »

Korban Meninggal Capai 1.900 Orang, Presiden Jokowi Instruksikan Satgas Percepat Berantas TPPO

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo meminta Satgas Pencegahan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) untuk bertindak cepat untuk mencegah serta memberantas TPPO. Demikian disampaikan Menteri Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam), Mahfud MD usai menghadiri Rapat Terbatas (Ratas) yang dipimpin Presiden Jokowi, di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (30/05/2023) “Presiden tadi …

Read More »

Bank Syariah Indonesia Sponsori PON 2024 dan FIFA Matchday

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat, PSSI dan PT. Bank Syariah Indonesia,Tbk (BSI) menandatangani kesepahaman kerja sama (MoU) di Kantor KONI pada Selasa (30/05/2023). MoU tersebut ditandatangani Ketua Umum KONI Pusat Letjen TNI Purn Marciano Norman, Wakil Ketua Umum PSSI Ratu Tisha Destria, dan Direktur Utama PT …

Read More »

Delapan Fraksi di DPR Bahas Soal Isu Sistem Pemilu Tertutup

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Delapan fraksi di DPR menggelar pertemuan terkait informasi yang menyebutkan, Mahkamah Konstitusi (MK) akan memutuskan pemilu dengan sistem proporsional tertutup pada putusan uji materi. Hal itu disampaikan Ketua Komisi II DPR Ahmad Doli Kurnia. Dia mengatakan, pertemuan delapan fraksi DPR itu dihadiri langsung pimpinan fraksi.  Hasil pertemuan akan disampaikan …

Read More »

Ketua dan Sekjen KPK Tak Hadiri Panggilan Ombudsman

Gedung KPK / ilustrasi

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Ketua dan Sekjen KPK yakni Firli Bahuri dan Cahya H Harefa tidak memenuhi atau mangkir dari panggilan Ombudsman Republik Indonesia (RI). Hal itu disampaikan Anggota Ombudsman Republik Indonesia, Robert Na Endi Jaweng saat konferensi pers di Kantor Ombudsman, Jakarta pada Selasa (30/5/2023). “Intinya adalah KPK secara kelembagaan tidak dapat memenuhi permintaan …

Read More »

PSSI Butuh Rp 260 Miliar untuk Peningkatan Kualitas Sepak Bola Nasional

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com PSSI membutuhkan anggaran mencapai ratusan miliar untuk seluruh kegiatan peningkatan sepak bola nasional. Hal itu disampaikan Ketua Umum PSSI Erick Thohir. Nilai anggaran yang diperlukan PSSI mencapai Rp 260 miliar. Itu sudah termasuk ongkos – ongkos untuk membawa tim nasional, membayar para pelatih, pelatihan – pelatihan, serta mengelola …

Read More »

Bek Asal Portugal Silverio Jadi Pemain Asing Terakhir yang Direkrut Borneo FC

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Skuat pemain asing Borneo FC telah lengkap. Terakhir Pesut Etam merekrut bek asal Portugal Silverio yang sebelumnya berseragam Penafiel, klub Liga 2 Portugal. Kehadiran Silverio akan membuat lini belakang tim asal Kota Tepian Samarinda itu makin kokoh. Karena sebelumnya ada Leo Lelis dan Julio Cesar. Namun khusus …

Read More »

Pemerintah Bakal Luncurkan Golden Visa Bagi Warga Asing untuk Gaet Talenta Berkualitas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah akan meluncurkan Golden Visa bagi warga negara asing dapat menarik lebih banyak talenta berkualitas dari berbagai jenis bidang. Hal itu disampaikan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno usai mengikuti rapat terbatas (ratas) yang dipimpin Presiden Joko Widodo. “Golden visa yaitu kebijakan baru yang akan …

Read More »

Kilang Pertamina Unit Balikpapan Raih 6 Penghargaan Pada Ajang APQA 2023

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan memperoleh penghargaan dalam ajang inovasi Annual Pertamina Quality Awards (APQA) 2023 yang digelar PT Pertamina (Persero). “Kami mendapatkan 6 penghargaan pada ajang inovasi APQA 2023,” ujar Area Manager Communication, Relation & CSR PT KPI Unit Balikpapan Ely Chandra Peranginangin pada …

Read More »

Sebanyak 60 Ribu Tiket Dijual Pada Laga Timnas Indonesia vs Argentina, Termahal Rp 4,2 Juta Lebih

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Timnas Indonesia dipastikan akan melakoni laga FIFA Matchday menghadapi juara dunia Argentina pada 19 Juni 2023. PSSI pun telah melaunching tiket laga yang akan digelar di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta. Tiket sudah dapat dibeli mulai tanggal 5 Juni 2023, namun khusus pemilik Kartu BRI. Adapun pada …

Read More »