IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Menkominfo Johnny G Plate Batal Diperiksa Kejagung Hari Ini

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kejaksaan Agung batal memeriksa Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate. Karena mendampingi Presiden Joko Widodo menghadiri Hari Pers Nasional yang di gelar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) di Sumatera Utara. Pemeriksaan terhadap Sekjen Partai Nasdem itu dalam kasus dugaan korupsi penyediaan Base Transceiver Station (BTS) 4G dan …

Read More »

Presiden Jokowi : Media Berkontribusi Besar Dalam Menyuarakan Ajakan Perjuangan Kemerdekaan

MEDAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo menyampaikan atas kontribusi pers nasional kepada bangsa dan negara. Hal itu disampaikannya di Kabupaten Deli Serdang, Kamis (09/02/2023). “Terima kasih kepada pers nasional atas kontribusinya kepada bangsa dan negara,” ujarnya, dikutp dari laman Sekkab “Sejak awal awak media berkontribusi besar dalam menyuarakan ajakan perjuangan …

Read More »

BNNK Balikpapan dan Bea Cukai Amankan 1 Kg Lebih Ganja dan 2 Tersangka

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – BNNK Balikpapan bersama Bea cukai menggagalkan peredaran narkotika golongan 1 berupa ganja asal Medan. Dalam keterangan pers, BNNK Balikpapan dan Bea Cukai Wilayah Kalimantan Bagian Timur, menghadirkan dua tersangka AWR (37) dan MH (44) bersama barang bukti berupa dua pohon ganja dan daun ganja kering siap edar, …

Read More »

PGI Minta Presiden Jokowi dan Kepolisian Bersikap Tegas Terhadap Aksi Intoleransi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Persatuan Gereja-gereja di Indonesia (PGI) meminta Presiden Joko Widodo maupun kepolisian untuk bersikap tegas terhadap kasus-kasus diskriminasi maupun intolerasi. Pasalnya, banyak kasus-kasus intoleransi yang dilakukan kelompok masyarakat tertentu diantaranya larangan aktifitas keagamaan ataupun penghentian beribabah. Dalam keterangan tertulisnya, PGI menyarakan, aksi intolerasi tersebut bykan hanya dilakukan kelompok …

Read More »

Tiga Fokus Kemenkumham Dalam Program Gerbang Transisi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) menggelar program Gerbang Transisi yang merupakan akronim dari Bergerak Bangkitkan Kesadaran, Motivasi dan Inspirasi Kegiatan yang merupakan salah satu Program Unggulan Inspektorat Jenderal Kemenkumham tahun ini itu digelar di Aula Sudirman Kantor Imigrasi Kelas I TPI Balikpapan pada Selasa (07/02/2023). Dalam siaran …

Read More »

Bolivia danTajikistan Kemungkinan Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Bolivia dan Tajikistan kemungkinan akan menjadi lawan Timnas Indonesia dalam ajang FIFA Matchday pada Maret 2023 Hal itu disampakan pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong. Dia mengungkapkan, kedua negara tersebut jadi calon lawan anak asuhnya. “Memang belum pasti 100 persen. Tapi sepertinya lawan Bolivia atau Tajikistan tapi belum pasti karena masih dalam koordinasi,” ujarnya …

Read More »

Panglima TNI Sebut Telah Deteksi Keberadaan Pilot Susi Air Philip Mark Mehrtens

BALIKPAPAN, Inibaikpapan.com – Keberadaan Pilot pesawat Susi Air Philip Mark Mehrtens telah terdeteksi. Hal itu disampaikan  Panglima TNI Laksamana Yudo Margono  “Belum (ditemukan), tapi sudah terdeteksi,” kata Yudo dilansir dari suara.com jaringan inibalikpapan.com Meski begitu, mantan Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) itu menyatakan, masih menelusuri keberadaan pilot asal Selandia Baru itu. Tim gabungan, …

Read More »

Update 8 Februari 2023 : Bertambah 2 Kasus COVID-19 di Kaltim, Total 17 Kasus

ilustrasi covid-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kasus COVID-19 di Kaltim masih bertambah. Hari ini dilaporkan ada penambahan 2 kasus baru. Berikut data hari ini Penambahan pasien terkonfirmasi POSITIF Covid-19 sebanyak 2 kasusBerau 0 kasusKutai Barat 0 kasusKutai Kartanegara 0 kasusKutai Timur 0 kasusMahakam Ulu 0 kasusPaser 0 kasusPenajam Paser Utara 0 kasusBalikpapan 2 …

Read More »

Borneo FC Takluk dari Dewa United 0-1, Finishing Masih Jadi Persoalan

TANGGERANG, Inibalikpapan.com – Borneo FC kembali harus gigit jari setelah takluk dari Dewa United 0-1 dalam lanjutan liga 1 di Stadion Indomilk Arena, Rabu (8/2/2023). Satu-satunya gol tunggal tuan rumah Dewa United dicetak pemain asingnya Majed Osman pada menit ke-12. Hal itu membuar posisi Dewa United ke peringkat ke-12, dengan …

Read More »

Tahun Kemarin PLN Catat Kenaikan Penjualan Listrik 6,17 Persen

JAKARTA, Inibalikpapan.com –  PT PLN (Persero) mencatat penjualan terbaik pada tahun 2022 sebesar 270,82 terawatt hour (TWh) dengan total 85,28 juta pelanggan. Perolehan ini meningkat sebesar 15,75 TWh atau 6,17 persen dibanding tahun sebelumnya yang hanya sebesar 255,07 TWh. Bahkan, capaian terbaik ini dibungkus oleh PLN di kala pandemi masih …

Read More »