IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Sore Ini Borneo FC Jamu Madura United, Andre Gaspar Tak Akan Banyak Lakukan Perubahan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC akan menjamu pimpinan klasemen sementara liga 1 Madura United di stadion Segiri Samarinda pada Sabtu (01/10/2022) sore ini. Laga tersebut akan menjadi pembuktian bagi pelatih anyar, Andre Luiz Alves Santos yang menggantikan Milomir Seslija yang diistirahatkan Manajemen Pesut Etam. Bukan laga yang mudah bagi pelatih …

Read More »

Satu Orang Meninggal Akibat Gempabumi Magnitudo 6.0 Mengguncang Tapanuli Utara

BALIKPAPAN, Inibalikpapancom – Gempabumi magnitudo 6.0 yang mengguncang wilayah Tapanuli Utara, Sumatera Utara, Sabtu (01/10/2022) pukul 02.28 WIB, dinihari telah menyebabkan satu orang meninggal dunia. Dalam siaran pers BNPB menyebutkan, pusat gempabumi itu berada pada posisi 2.13 LU – 98.89 BT di kedalaman 10 kilometer dan tidak berpotensi tsunami. Laporan …

Read More »

Lima Pemain Borneo FC Junior Masuk dalam Skuat Kualifikasi Piala AFC U-17, Berikut Daftarnya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Lima pemain Borneo FC Junior masuk dalam 23 pemain yang akan tampil dalam Kualifikasi Piala AFC U-17 2023 di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor pada 1-9 Oktober 2022. Bahkan Pesut Etam menjadi klub terbanyak penyumbang pemain. Diantaranya Rizdjar Nurviat Subagia, Narendra Tegar Islami, Andrika Fathir Rachman, Muhammad Kafiatur …

Read More »

Narasi Laporkan Dugaan Serangan DDOS ke Mabes Polri

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Tim kuasa hukum Narasi melaporkan dugaan serangan DDOS (Distributed Denial of Service) atau Penolakan Layanan secara terdistribusi yang menimpa portal medianya ke Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia di Jakarta, Jumat, 30 September 2022. Laporan telah diterima dengan Nomor: STTL/365/IX/2022/BARESKRIM. Serangan DDoS tersebut adalah rangkaian serangan digital yang …

Read More »

Kemenparekaf Apresiasi Pagelaran Balikpapan Fest 2022

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mengapresiasi digelarnya Balikpapan Fest 2022 yang telah resmi dibuka pada Jumat (30/09/2022) malam. Deputi Bidang pengembangan Destinasi Pariwisata menparekraf Dadang Riski Ratman juga mengapresiasi semua pendukung Balikpapan Fest 2022 yang menghadirkan festival musik, fashion show, kuliner, choir orkestra, hingga barista nusantara. …

Read More »

Balikpapan Fest 2022 untuk Tingkatkan Kunjungan Wisatawan dan Ekonomi Daerah

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Balikpapan Fest 2022 resmi dibuka pada Jumat (30/09/2022). Malam. Berbagai kegiatan di gelar mulai dari festival musik, fashion show, kuliner, choir okestra, hingga barista nusantara. “Kegiatan ini dalam rangka meningkatkan kunjungan wisatawan dalam dan luar daerah, serta mendukung peningkatan perputaran perekonomian, sekaligus juga memperingati Hari Pariwisata dan …

Read More »

Balikpapan Fest 2022 Resmi Dibuka, Dari Festival Musik, Fashion Show Hingga Kuliner

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Balikpapan Fest 2022 yang masuk dalam Kharisma Event Nusantara Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) resmi dibuka di Gedung BSSC Dome, Jumat (30/09/2022) malam. Dalam sambutannya, Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kota Balikpapan Cokorda Ratih Kusuma mengatakan, dalam Balikpapan Fest 2022 tersebut banyak kegiatan yang digelar. …

Read More »

Update 30 September 2022 : Bertambah 27 Kasus COVID-19 Aktif di Kaltim, Samarinda 7 Kasus

ilustrasi covid-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan COVID-19 Provinsi Kaltim melaporkan penambahan 27 kasus baru hari ini, total 244 kasus aktif dan 5.374 kasus kematian Berikut data hari ini Penambahan pasien terkonfirmasi POSITIF Covid-19 sebanyak 27 kasusBerau 3 kasusKutai Barat 3 kasusKutai Kartanegara 2 kasusKutai Timur 1 kasusMahakam Ulu 0 kasusPaser 1 …

Read More »

Bupati Nonaktif Langkat Dituntut 9 Tahun Penjara dan Denda Rp 300 Juta

BALIKPAPAN, Balikpapan.com – Bupati nonaktif Langkat, Terbit Rencana Perangin Angin dituntut 9 tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) dalam kasus suap. Selain tuntutan penjara, Terbit Rencana Perangin Angin juga dituntut harus membayar denda sebesar Rp 300 juta subsider lima bulan kurungan penjara. Tuntutan tersebut dibacakan JPU KPK dalam sidang …

Read More »