IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Update 27 Juli 2022 : Bertambah 53 Kasus Positif COVID-19 di Kaltim, Balikpapan 25 Kasus

ilustrasi covid-19

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Satgas Penanganan COVID-19 Provinsi Kaltim melaporkan, penambahan 53 kasus baru hari ini, Kota Balikpapan tertinggi dengan 25 kasus. Sedangkan pasien sembuh 14 orang. Berikut data hari ini Penambahan pasien terkonfirmasi POSITIF Covid-19 sebanyak 53 kasusBerau 6 kasusKutai Barat 0 kasusKutai Kartanegara 1 kasusKutai Timur 2 kasusMahakam Ulu …

Read More »

KPU Kaltim dan Kabupaten Kota Siap Gelar Tahapan Pemilu 2024

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Komisioner KPU RI Persadaan Harahap memastikan KPU Provinsi Kaltim dan Kabupaten Kota siap melaksanakan tahap pemilu 2024. Hal itu disampaikannya saat berkunjung ke Kaltim “Kunjungan hari ini untuk memastikan teman-teman di jajaran KPU Provinsi , Kabupaten Kota siap,” ujarnya kepada awak media di Balikpapan, Rabu (27/07/2022). Dia …

Read More »

Berikut Kesepakatan di Bidang Perdagangan dan Investasi Antara Indonesia dan Jepang

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo menyampaikan beberapa hal yang menjadi kesepakatan dengan Perdana Menteri Kishida Fumio dalam pertemuannya di Kantor Perdana Menteri Jepang, pada Rabu pagi, 27 Juli 2022. Dalam siaran pers Sekretariat Presiden, Kedua pemimpin negara sepakat untuk memperkuat kerja sama di bidang perdagangan dan investasi antara kedua …

Read More »

Borneo FC Waspadai Kebangkitan Barito Putra Dalam Derbi Kalimantan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC tak akan meremehkan Barito Putra. Meskipun di laga perdana Laskar Antasari itu dibantai Madura United dengan skor telak 8-0 di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu (23/07/2022). Sementara hasil berbeda diraih Borneo FC yang sukses menang dengan skor 3-0 atas Arema FC di stadion …

Read More »

Pemerintah Luncurkan Platform SATUSEHAT, Integrasi data Rekam Medis Pasien

BALLIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) meluncurkan platform SATUSEHAT melakukan integrasi data rekam medis pasien di fasyankes ke dalam satu platform Indonesia Health Services (IHS). Diperkenalkan pada Selasa (26/07/2022). Platform ini merupakan perwujudan dari pilar ke enam transformasi sistem kesehatan yaitu pilar transformasi teknologi kesehatan Platform ini juga diharapkan mendukung …

Read More »

Rampinas Gerindra Diundur 13 Agustus, Sekaligus akan Deklarasi Koalisi Pilpres dengan PKB

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Partai Gerindra yang rencananya akan digelar pada Sabtu, 30 Juli 2022, namun diundur menjadi 13 Agustus 2022. Rapimnas tersebut, rencananya akan mendengar sikap Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto terkait Pemilihan Presiden (Pilpres) 20224. Karena ada desakn dirinya maju. “Diundur (Rapimnas Gerindra) yang sedianya …

Read More »

Hasil Penyelidikan Komnas HAM, Brigadir J Tewas di Jakarta, Bukan Dalam Perjalanan Magelang – Jakarta

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Komisioner Komisi Nasional dan Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) Choirul Anam menyatakan hasil penyelidikan timnya kematian Brigadir J di Jakarta. Hal itu sekaligus mematahkan kabar spekulasi yang menyebutkan, Birgadir J tewas ditembak saat perjalanan dari Mangelang menuju Jakarta. Karena Kadiv Propam Polri nonaktif Irjen Ferdy Sambo masih …

Read More »

Meski Lahannya Digugat Warga, Pembangunan RS di Baru Ulu Tetap Berjalan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan menanggapi santai adanya gugatan warga ke Pengandilan Negeri setempat atas lahan yang akan dibangun rumah sakit (RS) Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud bahkan mempersilahkan warga untuk melakukan gugatan lahan yang berada di Kelurahan Baru Ulu Kecamatan Balikpapan Barat. “Adapun setengah jalan (persiapan pembangunan) ada …

Read More »

Animo Penonton Turun Hingga 90 Persen, Harga Tiket Masuk Tribun Ekonomi Stadion Segiri Diturunkan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Manajemen Borneo FC menurunkan harga tiket masuk stadion untuk laga kandang di liga 1 musim ini. Hal itu berdasarkan evaluasi pada laga perdana saat mengalahkan Arema FC 3-0. Pasalnya, dalam laga tersebut, antusias penonton dan suporter yang menyaksikan langsung ke stadion Segiri turun hingga 90 persen, dibandingkan …

Read More »

Psikolog Wanti-Wanti Penyidik, Kasus Brigadir J Jangan Sampai Jadi Paradoks Penegakan Hukum di Indonesia

Jakarta, Inibalikpapan.com – Banyaknya spekulasi tentang apa yang terjadi di balik peristiwa penembakan Brigadir J alias Nopryansah Yosua Hutabarat di kediaman Kadiv Propam Polri nonaktif Irjen Ferdy Sambo tidak hanya dapat memengaruhi publik. Namun, dikhawatirkan juga dapat memengaruhi objektivitas penyidik dalam menangani kasus ini. Menurut Psikolog Sosial dari Universitas Islam Bandung (Unisba), Vici Sofianna …

Read More »