IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Bek Borneo FC Asal Uzbekistan Tetap Rutin Puasa dan Latihan Ringan

Javlon Guseynov

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Stopper Borneo FC Javlon Guseynov tetap rutin menjalani latihan sembari puasa selama libur panjang usai kompetisi liga 1 2021/2022. “Alhamdulillah, bisa ibadah puasa sambil latihan ringan. Durasi olahraga tidak lama agar tidak kelelahan,” ujar Javlon dilansir dari laman Liga Indonesia Baru. Pemain berpostur 185 cm itu saat …

Read More »

Menjelang Puncak Hari Raya Idul Fitri, Dir Lantas Polda Kaltim Cek Sejumlah Tempat Wisata

Balikpapan – Menjelang puncak mudik hari raya Idhul Fitri 1443 hijriyah, Dir lantas Polda Kaltim Kombes Pol Sonny Irawan S.I.K., M.H, cek kondisi pos pelayanan (Posyan) yang berada di kawasan pantai manggar Kota Balikpapan Sabtu (30/04/2022) Perwira berpangkat melati tiga tersebut, memastikan kesiap siagaan anggota dan sarana dan prasarana dalam …

Read More »

Mudik Sehat, Dit Binmas Polda Kaltim Berikan Himbauan Kamtibmas dan Taat Prokes Kepada Pemudik

Balikpapan – Menjelang mudik lebaran, Dit Binmas Polda kaltim melakukan patroli keliling Kota Balikpapan. Beberapa lokasi yang menjadi target patroli ini khususnya adalah kawasan pelabuhan semayang Balikpapan Sabtu (30/4/2022). Kegiatan tersebut dipimpin oleh AKP Sriyanto beserta tiga personel lainnya, beliau mengungkapkan aksi patroli ini merupakan tindakan preventif untuk mencegah terjadinya …

Read More »

Urai kemacetan di Pelabuhan Penyeberangan Merak, Pemerintah Operasikan Dermaga Ciwandan

BANTEN, Inibalikpapan.com – Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi, meninjau langsung Pelabuhan milik Pelindo yang berada di Ciwandan, Banten, Sabti (30/04/2022). Dermaga ini akan dioperasikan sebagai dermaga tambahan untuk mengurai kemacetan yang terjadi di Pelabuhan Penyeberangan Merak. Menhub memimpin langsung proses pengoperasian dermaga Ciwandan, mulai penyiapan pelabuhan, kedatangan kapal di …

Read More »

Pergerakkan Arus Mudik Nasional Berdasarkan Data Kemenhub

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Berdasarkan data sementara yang dihimpun dari Posko Angkutan Lebaran Terpadu tahun 2022 (1433 H), tercatat pada Jumat, 29 April 2022 kemarin atau (H-3) Lebaran, pergerakan penumpang angkutan umum mengalami peningkatan di semua moda jika dibandingkan dengan hari biasa. Pemantauan pergerakan penumpang mudik pada tahun ini dilakukan di …

Read More »

Kapolri Harap Penambahan Kapal dan Dermaga Urai Kepadatan di Pelabuhan Merak

Merak – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau arus mudik di Pelabuhan Merak, Banten, Sabtu, (30/4/2022). Dalam tinjauannya, Kapolri memantau baik melalui udara dan mendengarkan langsung pemaparan langsung dari otoritas setempat terkait dengan penanganan serta pengendalian arus mudik. “Kalau kita lihat di H-4 dan H-3 terjadi peningkatan luar biasa dibanding …

Read More »

Presiden Bakal Lebaran di Yogyakarta, Bagikan Sembako untuk Masyarakat

YOGYAKARTA, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo membagikan paket sembako bagi masyarakat di sekitar Gedung Agung, Istana Kepresidenan Yogyakarta, pada Sabtu (30/045/2022). Sekitar pukul 15.00 WIB, Presiden mulai membagikan sembako di gerbang timur Istana. Ratusan masyarakat tampak antusias mengantre untuk melihat langsung Kepala Negara dan mendapatkan sembako. Salah satunya Bu Minten, …

Read More »