IniPERISTIWA

Berita peristiwa, kejadian, dan lain-lain

Yayasan BOS Samboja Kini Miliki Pembangkit Listrik Tenaga Surya

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Dua dari enam organisasi mitra internasional Yayasan BOS, yaitu BOS Swiss dan BOS Australia, berkenan mendanai pembangunan pembangkit listrik tenaga surya yang mampu menghasilkan sampai 272 kVa. Pasokan listrik sebesar ini dianggap memadai untuk memenuhi kebutuhan listrik sejumlah fasilitas penting, seperti klinik, kompleks orangutan, dan Samboja Lodge …

Read More »

Setiap Hari Hipakad, Kowad dan Kodim Balikpapan  Bagi-Bagi 200 Paket Takjil

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Bulan ramadan banyak dimanfaatkan orang atau kelompok untuk berbagi kepada sesama. Termasuk salah satu dari Hipakad Balikpapan. Sebanyak 200 paket berbuka puasa dibagikan Hipakad Balikpapan bersama Kowad Kodam Mulawarman dan Kodim Balikpapan kepada pengguna jalan. Dibutuhkan sekitar 30-40 anggota Hipakad membagikan takjil yang dilakukan setiap hari selama …

Read More »

Polda Kaltim-Unmul Gelar Sosialisasi Peran Mahasiswa di Era Perkembangan Teknologi

Inibalikpapan.com, Balikpapan – Demi menjalin kerjasama publikasi yang baik, Bidhumas Polda Kalimantan Timur (Kaltim) melaksanakan sosialisasi dengan tema peran mahasiswa dalam era perkembangan teknologi, yang digelar di Universitas Mulia (Unmul) Balikpapan, Rabu (20/4/2022) siang. Dalam sambutannya, Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yusuf Sutejo yang diwakili Kasubag Renmin Kompol I …

Read More »

Sempat Mengudara, Pesawat Tujuan Jakarta ini Kembali Lagi ke Sepinggan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sempat mengudara sekitar 15 menit pesawat Super air Jet no penerbangan IU 603 harus kembali ke bandara Sepinggan Balikpapan, Kamis (21/4/2022). Pesawat tujuan Jakarta ini diperkirakan mengalami gangguan sehingga harus setelah kembali ke bandara Sepinggan. ” Menurut pengumuman yang disampaikan pilot ada kendala sehingga harus kembali ke …

Read More »

Pembangunan Bandara di Tabalong Penuhi Syarat, Lahan Seluas 200 Hektar Disediakan di Desa Kambitin

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Komisi V DPR RI telah mengusulkan pembangunan bandara internasional di Kabupaten Tabalong Kalimantan Selatan (Kalsel) yang berbatasan lansgung dengan Kabupaten Paser Kaltim. Dipimpin Wakil Ketua Komisi V DPR Syaifullah Tamliha bahkan telah meninjau lahan di Desa Kambitin, Kecamatan Tanjung yang diusulkan Pemerintah Kabupaten Tabalong untuk pembangunan bandara …

Read More »

Beda Kebijakan Syarat Perjalanan Bagi Anak Usia dibawah 18 Tahun dengan Orang Dewasa

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah mengeluarkan kebijakan persyaratan perjalanan yang berbeda berbeda bagi anak usia dibawah 18 tahun dengan orang dewasa pada mudik lebaran tahun ini. Dimana anak usia 18 tahun kebawah tak diwajibkan tes PCR ataupun antigen jika belum vaksin booster. Sementara bagi orang dewasa wajib booster. Jika belum maka …

Read More »

Apel Siaga Idul Fitri, Dirut PLN Turun Langsung Pastikan Keandalan Pasokan Listrik

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Direktur Utama PT PLN (Persero) Darmawan Prasodjo terjun langsung mengunjungi sejumlah unit PLN di beberapa kota untuk memimpin Apel Siaga Idul Fitri demi memastikan kesiapan pasokan listrik nasional dalam menyambut hari raya Idul Fitri 1443 Hijriah pada Rabu (20/04). Pada kesempatan itu, Darmawan juga melakukan telekonferensi dengan …

Read More »

Tangkap Dua Tersangka, Penimbun Solar Bersubsidi di Balikpapan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pihak kepolisian kembali mengamankan tersangka kasus penyalagunaan BBM bersubsidi di Kota Balikpapan.  Dalam kesempatan tersebut, diamankan dua orang tersangka THA (68)  selaku pemilik kendaraan dan pembeli BBM Bersubsidi dan KMR (42) penjual BBM solar bersubsidi.  Kapolresta Balikpapan, Kombes Pol Thirdy Hadmiarso mengatakan, adapun TKP yaitu di Kelurahan …

Read More »

Mudik Lebaran Jadi Momentum Peningkatan Cakupan Vaksinasi Booster

Juru Bicara Vaksinasi Covid-19 dr Siti Nadia Tarmizi

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) berharap, mudik lebaran tahun ini menjadi momentum untuk percepatan dan peningkatan cakupan vaksinasi booster. Dibutuhkan perlindungan tambahan salah satunya dengan pemberian vaksinasi booster COVID-19. Vaksinasi booster penting untuk meningkatkan kekebalan tubuh, sehingga perjalanan mudik jadi lebih aman, nyaman dan selamat sampai tujuan. Pasalnya, diperkirakan …

Read More »

BPJS Ketenagakerjaan Bertindak Cepat, Pastikan Perawatan dan Santunan Korban Minimarket Ambruk di Banjar

BANJAR, Inibalikpapan.com –  Insiden runtuhnya minimarket jalan Ahmad Yani Km 14, di Kabupaten Banjar Provinsi Kalimantan Selatan jelang berbuka puasa, langsung direspon BPJS Ketenagakerjaan Kalimantan. Direktur Pelayanan BPJS Ketenagakerjaan (BPJAMSOSTEK) Roswita Nilakurnia memastikan jajarannya bergerak cepat untuk memberikan hak atas perawatan dan santunan untuk para korban kejadian tersebut. Berdasarkan hasil …

Read More »